Minggu, 03 Januari 2021

Soal dan Kunci IPA SMP Reaksi Kimia

Download di Aplikasi Lebih Mudah

Rapi dan Siap Cetak, Klik Disini untuk Download Aplikasi

Modul untuk Bimbel / Materi Belajar Sekolah TK SD SMP SMA lebih lengkap dan lebih mudah di Aplikasi Produk Aqila Klik Disini untuk Download



Daftar Link Materi Soal dan Kunci IPA SMP - Fisika Biologi Kimia


 - - | REAKSI KIMIA | - -

KODEK 7207

1. Dalam reaksi kimia akan diikuti hal-hal sebagai berikut kecuali ....

a. perubahan suhu 

b. perubahan massa

c. perubahan warna 

d. terbentuknya endapan

Jawaban :B

2. fungsi oksigen pada proses pembakaran adalah ....

a. pereaksi 

b. katalis

c. hasil reaksi 

d. zat antara

Jawaban :A

3. Salah satu kejadian perubahan kimia dibumi yang sangat penting adalah ....

a. pelapukan 

b. abrasi

c. fotosintesis 

d. kontaminasi

Jawaban :C

4. oksigen dan glukosa dapat dihasilkan dari suatu ....

a. pernafasan 

b. fotosintesis

c. asimilasi 

d. pelapukan

Jawaban :B

5. Penambahan tawas dalam proses pengolahan air minum dengan tujuan ....

a. mengendapkan kotoran 

b. memutihkan air

c. membunuh kuman 

d. menghilangkan bau

Jawaban :D

6. Endapan yang menempel pada panci yang dipakai merebus air membuktikan dalam air mengandung ....

a. Zat besi 

b. oksida

c. zat logam 

d. kapur

Jawaban :D

7. Reaksi kimia yang menghasilkan energi disebut ....

a. reaksi eksoterm 

b. reaksi penggabungan

c. reaksi endoterm 

d. reaksi berantai

Jawaban :A

8. fotosintesis merupakan reaksi ....

a. aksoterm 

b. penggabungan

c. endoterm 

d. berantai

Jawaban :C

9. Jika kream pemutih di larutkan dalam zat cair dan dimasukkan kain yang berwarna dalam bejana maka warnanya menjadi ....

a. cemerlang 

b. pudar

c. kusam 

d. putih

Jawaban :D

10. Gas yang paling banyak di bumi adalah ....

a. oksigen 

b. argon

c. karbondioksida 

d. nitrogen

Jawaban :D

11. Senyawa karbonat yang menempel pada panci untuk merebus air berasal dari ....

a. kandungan kapur dalam air 

b. kandungan nitrogen dalam air

c. kandungan besi dalam air 

d. kandungan karbon dalam air

Jawaban :A

12. Contoh reaksi kimia yang menghasilkan endapan adalah ....

a. air yang akan kita minum 

b. ombak pantai

c. aliran air sungai 

d. air laut

Jawaban :D

13. Penggabungan glukosa dan oksigen dalam otot menghasilkan ....

a. energi 

b. lemak

c. karbohidrat 

d. CO2

Jawaban :A

14. Zat hasil reaksi kimia disebut ....

a. reaktor 

b. produk

c. pereaksi 

d. peredaktor

Jawaban :B

15. Contoh reaksi kimia yang menghasilkan warna adalah ....

a. besi berkarat 

b. pembuatan tape

c. warna besi pudar 

d. pembuatan tempe

Jawaban :A

16. Yang menyebabkan pudarnya warna pada baju adalah ....

a. pewangi 

b. detergen

c. pelicin 

d. parfum

Jawaban :B

17. Karbit dicampur dengan air akan menghasilkan ....

a. endapan 

b. cairan

c. butiran 

d. gas

Jawaban :D

18. Campuran karbit dan air biasanya digunakan untuk ....

a. pendingin 

b. penetralan

c. pembakaran 

d. pengendapan

Jawaban :C

19. Air susu apabila dicampur air dengan air jeruk akan ....

a. menggumpal 

b. menggumpal dan mengendap

c. mengendap 

d. mengental

Jawaban :B

20. Isi gas pada lampu reklame adalah ....

a. karbon 

c. nitrogen

b. oksigen 

d. kalium

Jawaban :C

21. Zat baru yang dihasilkan dari sebuah reaksi kimia disebut ....

a. reaktan

b. pereaksi

c. produk

d. materi

Jawaban :C

22. Belerang bereaksi dengan gas oksigen membentuk gas SO2. Persamaan reaksi kimia untuk peristiwa tersebut adalah ....

a. belerang + gas oksigen → gas SO2

b. SO2 → belerang + gas oksigen

c. belerang → gas oksigen + gas SO2

d. belerang + gas SO2 → gas oksigen

Jawaban :A

23. Yang merupakan ciri-ciri dari reaksi kimia

adalah ....

a. terjadi perubahan massa

b. terjadi perubahan volum

c. terjadi perubahan warna

d. terjadi perubahan bentuk

Jawaban :C

24. Reaksi kimia berikut ini yang menghasilkan

gas adalah ....

a. fotosintesis

b. pekaratan besi

c. larutan FeCl3 + larutan KSCN → ion Fe(SCN)2 + larutan KCl

d. larutan NaCl + larutan AgNO3 → AgCl + larutan NaNO3

Jawaban :A

25. Yang merupakan reaksi endoterm adalah

....

a. reaksi batu kapur dengan air

b. reaksi perkaratan besi

c. reaksi urea dengan air

d. reaksi fotosintesis

Jawaban :D

26. Faktor yang tidak mempengaruhi kecepatan reaksi kimia adalah ....

a. warna zat

b. kadar zat

c. sifat zat

d. ukuran partikel zat

Jawaban :A

27. Jika suhu reaksi dinaikkan, maka akan terjadi ....

a. reaksi berlangsung lebih lambat

b. pergerakan partikel zat semakin lambat

c. kadar zat meningkat

d. pergerakan partikel zat semakin cepat

Jawaban :D

28. Senyawa berikut ini yang tidak larut dalam air adalah ....

a. NaCl 

b. MgCl2

c. CaCl2 

d. HCl

Jawaban :B

29. Yang dapat menyebabkan reaksi berlangsung lebih cepat adalah ....

a. volume zat besar

b. ukuran partikel zat besar

c. suhu tinggi

d. kadar zat rendah

Jawaban :C

30. Reaksi yang berlangsung paling cepat adalah

...

a. reaksi 10 gram lempengan besi dengan larutan H2SO4 10% pada suhu 40º C

b. reaksi 10 gram lempengan besi dengan larutan H2SO4 5% pada suhu 40º C

c. reaksi 10 gram serbuk besi dengan larutan H2SO4 10% pada suhu 40º C

d. reaksi 10 gram serbuk besi dengan larutan H2SO4 10% pada suhu 50º C

Jawaban :D

31. Zat–zat yang bereaksi disebut ….

a. hasil reaksi

b. reaktan

c. produk

d. simultan

Jawaban :B

32. Bilangan yang mendahului rumus kimia zat dalam persamaan reaksi dinamakan ….

a. koefisien muai

b. koefisien reaksi

c. koefisien volume

d. koefisien ruang

Jawaban :B

33. Reaksi dua atau lebih zat tergabung membentuk zat lain disebut ….

a. reaksi penguraian

b. reaksi penggabungan

c. reaksi kimia

d. reaksi netralisasi

Jawaban :C

34. Reaksi yang menghasilkan zat yang terurai menjadi lebih sederhana disebut ….

a. reaksi penggabungan

b. reaksi penguraian

c. reaksi kimia

d. reaksi netralisasi

Jawaban :B

35. Zat yang merupakan hasil reaksi disebut ….

a. reaktan

b. produk

c. katalis

d. input

Jawaban :B

36. Berikut merupakan ciri–ciri terjadinya suatu reaksi kimia, kecuali ….

a. terbentuknya gas

b. terbentuknya endapan

c. tidak ada perubahan suhu

d. terjadinya perubahan warna

Jawaban :C

37. Gas yang dihasilkan oleh reaksi pembakaran dalam tubuh menusia adalah ….

a. karbon monoksida 

b. gas H2

c. karbon dioksida 

d. gas neon

Jawaban :C

38. Endapan pada suatu reaksi terjadi, karena adanya zat hasil reaksi berupa ….

a. gas 

b. zat padat

c. zat cair 

d. koloid

Jawaban :B

39. Kerapatan molekul suatu zat mengakibatkan reaksi yang terjadi semakin ….

a. sedang 

b. cepat

c. lambat 

d. lemah

Jawaban :C

40. Laju reaksi merupakan perubahan …

a. massa zat reaksi pada waktu tertentu

b. konsentrasi suatu pereaksi

c. energi zat reaksi pada waktu tertentu

d. volume zat reaksi pada waktu tertentu

Jawaban :B

Download di Aplikasi Lebih Mudah

Rapi dan Siap Cetak, Klik Disini untuk Download Aplikasi

Modul untuk Bimbel / Materi Belajar Sekolah TK SD SMP SMA lebih lengkap dan lebih mudah di Aplikasi Produk Aqila Klik Disini untuk Download

 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 

 

 

 

 

 

 Bimbel Aqila Magelang

Bimbel Aqila Magelang

Offline di Magelang
Online di Indonesia

Tanjunganom Banjarnegoro Mertoyudan Magelang
WhatsApp 085640451319
Daftar Video dan Modul Belajar Lainnya bisa di download di Aplikasi Klik Disini
Daftar Harga Les di Bimbel Aqila Magelang
 

Bimbel SD 8 Sesi


  • Privat di Bimbel - Rp 240K
  • Privat di Rumah - Rp 280K
  • Private Online - Rp 280K
  • Kelompok di Bimbel - Rp 100K 

 

Bimbel SMP 8 sesi


  • Privat di Bimbel - Rp 280K
  • Privat di Rumah - Rp 320K
  • Privat Online - Rp 280K
  • Kelompok di Bimbel - Rp 115K 

 

Bimbel SMA 8 Sesi


  • Privat di Bimbel - Rp 400K
  • Privat di Rumah - Rp 400K
  • Privat Online - Rp 400K
 
SBMPTN - UTBK - Saintek - 17 Sesi
Privat di Bimbel / Online - Rp 1.360K


SBMPTN - UTBK - Soshum - 12 Sesi
Privat di Bimbel / Online - Rp 1.200K

Privat Mengaji
  • di Bimbel Rp 20K/45 menit
  • di Rumah Rp 35K/45 menit
 
Pendaftaran - Rp 50K
WhatsApp 085640451319

 

 
 
 

Aplikasi Absen Bimbel

Aplikasi Android Absensi sederhana untuk Les di Bimbel maupun Privat di rumah dilengkapi Notifikasi dalam bentuk WhatsApp ke Ortu.
Absen dilakukan oleh Tutor dengan memilih Siswa, lalu bisa ditambahkan keterangan baik Nilai Proses, Materi atau repot apa yang terjadi selama les.
 
Fungsi
  • Rekap Bulanan Absen per Tutor bisa digunakan sebagai acuan penggajian
  • Rekap Absen per Siswa bisa digunakan sebagai acuan pembayaran
  • Rekap Absen Harian
  • Notifikasi dalam bentuk WhatsApp ke Ortu dan Siswa lengkap dengan Keterangan seperti Nilai Proses atau Materi yang di input oleh tutor saat Absen.
  • Eksport data Absen per Siswa atau Tutor dalam bentuk Text lebih mudah tanpa harus buka di excel.
Digunakan untuk
  • Bimbel yang membutuhkan Rekapitulasi Absen untuk melengkapi kegiatan Les.
  • Bimbel yang belum memiliki Komputer dan Wifi karena semua kegiatan cukup dilakukan dengan HP.
Kelemahan
  • Hanya tersedia di HP Android
  • Belum bisa Import data secara langsung, Untuk itu Kami bisa bantu Import apabila lebih dari 30 siswa. Gratis untuk sekali Import yaa.., Selanjutnya ada Biaya 50 ribu per sekali Import. Syarat! sudah dalam bentuk excel file kirimkan melalui WhatsApp.
 
Contoh Aplikasi Download dan Install 
 
Mencoba Login jadi Admin
  • Nomor HP Bimbel 012345678910
  • Nomor HP 012345678910
  • Password 12345
 
Login Jadi Tutor
Untuk mencoba menjadi Tutor silahkan input data Tutor dengan Data diri Anda Sendiri dan silahkan login dengan HP lain.
Untuk mencoba jadi siswa silahkan input data siswa dengan Nomor HP lain (Siswa Tidak perlu Install).
 
Video Penjelasan Klik Disini
 

Ada 2 Paket Pembelian yang bisa dipilih

 
Paket Ekonomis, 
 
  • Rp 100 ribu 
  • Sudah termasuk Kuota 3000 Notifikasi WA
  • Selanjutnya Rp 20 per Notifikasi WA
  • memakai Aplikasi yang sudah ada.
 
Aplikasi Server WhatsApp Mandiri,
 
  • Harga 3 jt
  • Sudah termasuk Kuota 20.000 Notifikasi WA
  • Sudah termasuk HP untuk Server (Harga HP sekitar 1,3 jt an)
  • Selanjutnya Rp 10 per Notifikasi WA untuk biaya database.
  • Dengan adanya server WhatsApp sendiri, Chat WA Masuk bisa terpantau di Komputer.
  • lama pembuatan 15 s.d. 30 hari.
  • Syarat menyediakan HP Android os.7.+ yang akan hidup 24 jam online di lokasi Anda sendiri yang bertugas menerima data dan mengirim dalam bentuk WhatsApp.
  • Video Penjelasan Server WA Klik Disini
 
Asumsi Biaya Notifikasi
  • Untuk Bimbel 50 siswa biaya Notif WA Bulanan sekitar Rp 12 ribuan. 
 
WhatsApp 081391005464
 
 
 
  

Aplikasi Bimbel

 
Fungsi Utama
  • Database Siswa dan Tutor.
  • Pencatatan Kehadiran, Pembayaran, Jadwal dan Nilai.
  • Admin buka dalam bentuk Website, Untuk Siswa dan Tutor buka di Aplikasi Android.
  • Pencarian Cepat Status Siswa (Menunggak Bayar dan Hadir Terakhir Kapan).
  • Absen Siswa dilakukan di HP Tutor (Login), dan akan dikirimkan Notif ke Ortu bahwa siswa telah hadir, begitu pula dengan Pembayaran dan Nilai.
  • Broadcast Info seperti Jadwal, Tidak masuk Les dll.
 
Ada 2 Paket yg bisa dipilih 
  • Aplikasi Go Bimbel - Harga Rp 300 ribu
  • Aplikasi Android dengan Nama Bimbel Sendiri - Harga 1,3 juta - lama pembuatan 15 harian
 
Contoh Aplikasi Bimbel untuk Simulasi
Admin, Ketik contohadmin.aqilacourse.net dengan Google Chrome di Laptop
Nomor HP  1   Password 1
 
Siswa dan Tutor. buka di Aplikasi Androidnya Download dan Install
 
Biaya Berjalan
  • Biaya Tahunan Rp 100 ribu
  • Biaya Info Rp 20/kirim (Optional)
Video Penjelasan Penggunaan Klik Disini
 
Setelah Pembayaran
Anda akan mendapat Akun ke gobimbel.net dan  Aplikasi Android Go Bimbel
 
WhatsApp 081391005464
 
 
 
 

Aplikasi Admin Rental Mobil

 
Fungsi :
  • Booking Mobil oleh Admin / Agen
  • Data Mobil Keluar Hari ini
  • Pencarian Mobil yg Ready
  • Rekap Setoran Harian, Rekap Bulanan
  • Bisa dibuka di Banyak HP dgn Data yg Sama
 
Download Aplikasi Administrasi Rental Mobil - Klik Disini
  
Coba Login jadi Admin
  • HP Pemilik 012345678910
  • Nomor HP 012345678910
  • Password 12345
 
Harga
  • Memakai Aplikasi yg sudah ada Rp 400 rb akan mendapatkan Akun untuk Login Jumlah Mobil dan Agen tidak terbatas.
  • Aplikasi Sendiri dengan Nama Rental Sendiri Rp 2,5 juta (Lama pembuatan sekitar 15 hari)
  • Aplikasi Master bisa menjual lagi Akun di dalam Aplikasi Rp 7 juta (lama pembuatan sekitar 30 hari)
 
Info Lengkap - Klik Disini
WhatsApp 081391005464
 
 
 
 

Modul Bimbel Kurikulum Merdeka Download Gratis dalam bentuk PDF

Modul Bimbel Kurikulum Merdeka Download Gratis dalam bentuk PDF Tidak perlu basa-basi langsung klik aja link-link berikut, file ada di Googl...

Arsip Blog