Download di Aplikasi Lebih Mudah
Rapi dan Siap Cetak, Klik Disini untuk Download Aplikasi
Modul untuk Bimbel / Materi Belajar Sekolah TK SD SMP SMA lebih lengkap dan lebih mudah di Aplikasi Produk Aqila Klik Disini untuk Download
Daftar Link Soal Matematika SD
- Soal dan Kunci Ujian Nasional SD Matematika Paket 4
- Soal dan Kunci Ujian Nasional SD Matematika Paket 3
- Soal dan Kunci Ujian Nasional SD Matematika Paket 2
- Soal dan Kunci Ujian Nasional SD Matematika Paket 1
- Soal dan Kunci Ujian Nasional SD Matematika Bagian 6
- Soal dan Kunci Ujian Nasional Matematika SD Bagian 5
- Soal dan Kunci Ujian Nasional SD Matematika Bagian 4
- Soal dan Kunci Ujian Nasional SD Matematika Bagian 3
- Soal dan Kunci Ujian Nasional SD Matematika Bagian 2
- Soal dan Kunci Ujian Nasional SD Matematika Bagian 1
- - | UASBN MATEMATIKA PAKET 2 | - -
KELAS 6 SD MAPEL MATEMATIKA
UASBN PAKET 2
KODEK 6602
Berilah tanda silang (X) pada huruf a, b, c, atau d di depan jawaban yang benar!
1. Hasil dari 288 : 4 + 135 adalah ...
a. 72 c. 207
b. 139 d. 472
Jawaban : C
2. Suhu di ruang ber Ac mula-mula -8°C. Kemudian dinaikkan 12°C. Berapa suhu udara di ruangan itu sekarang?
a. -20°C c. 4°C
b. -4°C d. 20°C
Jawaban : C
3. Berikut ini adalah daftar harga di Pasar modern sebagai berikut: bayam Rp. 500,00 satu ikat, ikan Rp. 5.500,00 per kg, dan minyak goreng Rp. 6.000,0 satu liter. Jika ibu membelanjakan seluruh uangnya sebesar Rp. 13.000,00 maka barang yang ibu beli adalah ...
a. 1 ikat bayam dan 2 liter minyak goreng.
b. 1 liter minyak goreng dan 1 kg ikan.
c. 2 ikat bayam dan 2 liter minyak goreng.
d. 2 kg ikan dan 2 ikat bayam
Jawaban : C
4. Ibu mempunyai kg bawang putih. Ia membeli lagi kg. Nenek memberi kg bawang putih kepada ibu. Berat bawang putih ibu seluruhnya adalah ...
a. c. 1
b. d. 1
Jawaban : C
5. Hasil dari : adalah ...
a. c.
b. d.
Jawaban : B
6. Urutan pecahan dari yang terkecil ke yang terbesar dari bilangan: ; 3,4 ; 12%; 1 ; 0,30 adalah ...
a. 0,30; ; 3,4; 1 ; 12%;
b. ; 1 ; 0,30; 12%; 3,4
c. 12%; 0,30; ; 1 ; 3,4
d. 1 ; 12%; 3,4; ; 0,30
Jawaban : C
7. Kakak membeli pita warna biru m, kemudian membeli lagi m, Pita diberikan ke Adik sebanyak m. Berapakah sisa pita Kakak sekarang?
a. c.
b. d.
Jawaban : D
8. Data kegiatan Andika pada suatu hari adalah sebagai berikut:
No Kegiatan Waktu
1 Belajar 6 jam
2 Istirahat siang 2 jam
3 Membantu orang tua 1 jam
4 Bermain 1 jam
5 Tidur malam 10 jam
Waktu yang digunakan untuk belajar adalah ...
a. 10% c. 30%
b. 20% d. 50%
Jawaban : C
9. Faktorisasi prima dari 340 adalah ...
a. 2³ x 5 x 17 c. 2³ x 5² x 17
b. 2²x 5 x 17 d. 2² x 5² x 17
Jawaban : B
10. FPB dari 90 dan 70 adalah ...
a. 360 c. 20
b. 162 d. 10
Jawaban : D
11. KPK dari 24 dan 26 adalah ...
a. 624 c. 52
b. 312 d. 50
Jawaban : B
12. Pak Andi berternak 15 ekor sapi dan 35 ekor kambing. Perbandingan hewan ternak sapi dan kambing pak Andi adalah ...
a. 3:7 c. 5:7
b. 3:10 d. 7:10
Jawaban : A
13. Tono mendapat tugas menggambar peta lingkungan sekolahnya. Jarak sebenarnya dari sekolah ke jalan raya 1 Km. Dengan skala 1:400, Tono harus menggambarkan jarak halaman sekolah ke jalan raya sepanjang ...
a. 416 cm c. 64 cm
b. 304 cm d. 4 cm
Jawaban : D
14. Perbandingan tiga jenis cairan A, B, dan C yang digunakan untuk membuat sirup adalah 1:4:5 Berdasarkan perbandingan ukuran cairan di atas, bila ingin membuat sirup sebanyak 20 liter, dibutuhkan cairan B sebanyak ...
a. 6 liter c. 10 liter
b. 8 liter d. 12 liter
Jawaban : B
15. Hasil dari + 15² adalah ...
a. 655 c. 250
b. 610 d. 200
Jawaban : C
16. 1 jam + 20 detik = ...
a. 3620 detik c. 3680 detik
b. 3660 detik d. 4400 detik
Jawaban : A
17. 2 km + 15 hm = ...
a. 2150 m c. 3520 cm
b. 3500 m d. 3602 m
Jawaban : B
18. 1 ton + 2 kwintal + 20 kg = ...
a. 1.220 kg c. 1985 kg
b. 1.970 kg d. 1900 kg
Jawaban : A
19. Luas bangunan setengah lingkaran di bawah ini adalah ...
a. 616 cm²
b. 308 cm²
c. 154 cm²
d. 77 cm²
Jawaban : D
20. Tiga buah tangki masing-masing berisi solar 6,75 m³, 4.250 l, dan 6.050 dm³. Berapa liter solar di ketiga tangki itu?
a. 55.300 liter c. 13.225 liter
b. 17.050 liter d. 4.262.8 liter
Jawaban : B
21. Sebuah bangun datar yang mempunyai empat sisi yang berhadapan sama panjang dan sejajar. Bangun datar tersebut adalah ...
a. persegi panjang c. belah ketupat
b. Jajaran genjang d. Persegi
Jawaban : D
22. Banyak sisi bangun di bawah ini adalah ...
a. 6
b. 8
c. 9
d. 12
Jawaban : C
23. Hasil pencerminan yang benar adalah ....
Jawaban :A
24. Jika persegi panjang ini di putar 360° maka posisi titik yang benar adalah ...
a. c.
b. d.
Jawaban : A
25. Bangun persegi di bawah ini mempunyai sumbu simetri lipat ...
a. 2
b. 3
c. 4
d. 6
Jawaban : C
26. Perhatikan gambar !
Keliling bangun di gambar di atas adalah ... ( = )
a. 60 cm c. 98 cm
b. 84 cm d. 106 cm
Jawaban : D
27. Luas layang-layang di bawah ini adalah ... cm²
a. 10
b. 11
c. 12
d. 24
Jawaban : C
28. Keliling gabungan bangun datar di bawah ini adalah ...
a. 480
b. 34
c. 25
d. 19
Jawaban : C
29. Luas bangun datar di bawah ini adalah ...
a. 90 cm²
b. 66 cm²
c. 51 cm²
d. 30 cm²
Jawaban : C
30. Luas permukaan balok di samping adalah ...
a. 256 cm²
b. 240 cm²
c. 128 cm²
d. 120 cm²
Jawaban : A
31. Luas permukaan bangun di bawah ini adalah ... ( = )
a. 154 cm²
b. 1232 cm²
c. 1540 cm²
d. 393 cm²
Jawaban : C
32. Volume balok seperti gambar di bawah ini adalah ...
a. 19 cm²
b. 38 cm²
c. 240 cm²
d. 120 cm²
Jawaban : C
33. Volume bangun di bawah ini adalah ...
a. 25 cm³
b. 132 cm³
c. 204 cm³
d. 420 cm³
Jawaban : C
34. Koordinat titik Q pada gambar di bawah ini adalah ...
a. (-5, -4)
b. (4, -5)
c. (5, -4)
d. (-5, -4)
Jawaban : C
35. Bangun yang terbentuk bila ke empat koordinat titik A(1,2); B(1,5); C(6,2); dan D(5,5) jika dihubungkan adalah ...
a. persegi c. persegi panjang
b. trapesium d. Jajargenjang
Jawaban : D
36. Perhatikan diagram garis di bawah ini!
Diagram di samping adalah data perolehan telur dari sebuah peternakan selama 5 hari. Perolehan maksimum dicapai pada hari ...
a. senin
b. selasa
c. rabu
d. kamis
Jawaban : C
37. Perhatikan diagram di bawah ini!
Selisih siswa yang berjalan kaki dengan naik motor adalah ...
a. 40 c. 10
b. 25 d. 5
Jawaban : D
38. Data 40 siswa kelas VI pemnat cabang olahraga digambarkan dalam diagram lingkaran di bawah ini.
Dari data tersebut , banyak siswa peminat olahraga tenis adalah ..
a. 4 orang
b. 6 orang
c. 8 orang
d. 16 orang
Jawaban : B
39. Diagram batang di bawah ini menunjukkan banyaknya siswa kelas 6 yang mengikuti ulangan Matematika.
Rata-rata banyaknya siswa tiap sekolah yang mengikuti ulangan Matematika adalah ...
a. 250 orang
b. 210 orang
c. 200 orang
d. 150 orang
Jawaban : B
40. Data berat badan siswa kelas VI SD Sabang Barat
No Nama Berat (Kg)
1 Ana 34
2 Ani 37
3 Badu 40
4 Samin 35
5 Yana 37
6 Kudri 36
7 Meidi 38
8 Burhan 39
Berat siswa yang sering muncul (modus) dari data dalam tabel di atas adalah ...
a. 36 c. 38
b. 37 d. 39
Jawaban : B
Download di Aplikasi Lebih Mudah
Rapi dan Siap Cetak, Klik Disini untuk Download Aplikasi
Modul untuk Bimbel / Materi Belajar Sekolah TK SD SMP SMA lebih lengkap dan lebih mudah di Aplikasi Produk Aqila Klik Disini untuk Download
Tidak ada komentar:
Posting Komentar