Minggu, 24 Januari 2021

Soal dan Kunci Ujian Nasional SMP IPA Biologi Menjelaskan sistem peredaran darah pada manusia dan penyakit yang berhubungan dengannya..

Download di Aplikasi Lebih Mudah

Rapi dan Siap Cetak, Klik Disini untuk Download Aplikasi

Modul untuk Bimbel / Materi Belajar Sekolah TK SD SMP SMA lebih lengkap dan lebih mudah di Aplikasi Produk Aqila Klik Disini untuk Download

 Daftar Link Soal UN IPA SMP




 - - | SKL 30  K.9724 | - -

Menjelaskan sistem peredaran darah pada manusia dan penyakit yang berhubungan dengannya..

188. Berikut ini merupakan bagian darah yang berfungsi untuk membunuh kuman yang masuk ke dalam tubuh, kecuali . . . .

a. monosit

b. granulosit

c. eosinofil

d. eritrosit

Jawaban : D

189. Bagian darah yang berfungsi dalam pembekuan darah adalah . . . .

a. trombokinase

b. protombin

c. trombosit

d. fibrin

Jawaban : C

190. Zat yang berfungsi paling akhir dalam menutup luka adalah . . . .

a. protombin

b. fibrinogen

c. trombin

d. fibrin

Jawaban : D

191. Golongan darah B dapat ditransfusi oleh golongan darah . . . .

a. A dan B

b. B dan AB

c. B dan O

d. O dan AB

Jawaban : C

192. Penyakit yang disebabkan oleh pelebaran pembuluh darah adalah . . . .

a. varises dan hipertensi

b. hipertensi dan sklerosis

c. ambeien dan varises

d. anemia dan leukemia

Jawaban : C

193. Pembuluh nadi memiliki karakteristik antara lain ....

a. elastis dan tipis

b. mengalirkan darah dari jantung

c. membawa sisa-sisa metabolisme

d. mengalirkan darah menuju jantung

Jawaban : B

194. Dari pernyataan berikut ini, yang bukan fungsi darah adalah ….

a. mengangkut oksigen dan karbon dioksida

b. pembunuh kuman

c. meneruskan rangsangan dari otak

d. mengangkut sisa metabolisme

Jawaban : C

195. Penyakit yang merupakan gangguan pada sel darah ialah ....

a. penyakit jantung

b. varises

c. tekanan darah tinggi

d. leukemia

Jawaban : D

196. Darah berwarna merah karena ....

a. banyak mengandung zat besi

b. terdapat pigmen merah dalam darah

c. terdiri dari macam-macam zat penyusun

d. mengandung hemoglobin

Jawaban : D

197. Fungsi zat besi bagi darah adalah ….

a. bahan pembentuk sel darah merah

b. mempertahankan bentuk sel darah

c. membantu pembekuan darah

d. sumber gizi bagi darah

Jawaban : A

198. Darah yang banyak mengandung O2 terdapat dalam pembuluh yang mengalirkan darah dari ....

a. jantung ke paru-paru

b. paru-paru ke serambi kiri jantung

c. tubuh ke jantung

d. paru-paru ke serambi kanan jantung

Jawaban : B

199. Zat-zat di bawah ini berperan dalam proses pembekuan darah, kecuali ....

a. trombosit

b. fibrinogen

c. protrombin

d. leukosit

Jawaban : D

200. Hemoglobin mengandung unsur ....

a. zat lemak

b. zat protein

c. zat besi

d. zat kapur

Jawaban : C

201. Plasma darah merupakan bagian darah yang berupa ....

a. cairan kekuning-kuningan

b. cairan yang merah

c. padat kekuning-kuningan

d. padat yang merah

Jawaban : A

202. Peranan fibrinogen adalah ....

a. pencairan darah ketika mengalir

b. pembekuan darah ketika luka

c. pemberian darah tambahan

d. penambahan zat ketika luka

Jawaban : B

203. Sel darah yang menurun jumlahnya ketika seseorang menderita demam berdarah adalah ....

a. trombosit

b. basofil

c. monosit

d. leukosit

Jawaban : A

204. Orang yang terlalu banyak aktivitas lama-kelamaan akan pucat. Hal tersebut disebabkan oleh ....

a. dehidrasi

b. kekurangan trombosit

c. kekurangan CO2

d. kekurangan eritrosit

Jawaban : A

205. Bagian darah yang mempunyai fungsi mengangkut zat makanan adalah ....

a. eritrosit

b. plasma darah

c. leukosit

d. trombosit

Jawaban : B

206. Kuman penyakit yang masuk ke tubuh difagosit oleh ....

a. trombosit

b. eritrosit

c. ibrinogen

d. leukosit

Jawaban : D

207. O2 diangkut ke seluruh sel tubuh untuk proses oksidasi oleh ....

a. globulin

b. hemoglobin

c. plasma darah

d. fibrinogen

Jawaban : B

208. Golongan darah AB pada proses transfusi darah dapat ....

a. mendonorkan darah kepada golongan darah A

b. mendonorkan darah kepada golongan darah B

c. mendonorkan darah kepada golongan darah AB

d. mendonorkan darah kepada golongan darah O

Jawaban : C

209. Penyakit karena darah sukar membeku adalah ....

a. thalasemia

b. anemia

c. varises 

d. hemofili

Jawaban : D

210. Penyakit yang disebabkan oleh peningkatan jumlah sel darah putih yang tak terkendali disebut ....

a. anemia 

b. varises

c. hemofilia 

d. talasemia

e. leukemia

Jawaban : E

211. Pembuluh darah yang kaya dengan oksigen dari paru-paru masuk ke jantung disebut sebagai ....

a. vena pulmonalis 

b. arteriol

c. arteri pulmonalis 

d. aorta

e. vena kava superior

Jawaban : C

212. Bila orang terlalu banyak duduk biasanya akan mengalami gangguan pada pembuluh darah yang disebut ....

a. hipertensi 

b. ambeien

c. hipotensi 

d. stroke

e. varises

Jawaban : B

213. Jumlah ruang pada jantung manusia adalah ....

a. 1 

b. 2 

c. 3 

d. 4 

e. 5

Jawaban : D

214. Di bawah ini adalah fungsi darah, kecuali ....

a. sebagai alat pengangkut

b. menjaga agar suhu tubuh tetap normal

c. membunuh kuman penyakit

d. memberikan tenaga

Jawaban : D

215. Donor universal adalah golongan darah ....

a. A 

b. AB

c. B 

d. O

Jawaban : D

216. Gangguan darah sukar membeku karena keturunan disebut penyakit ....

a. hemofilia 

b. anemia

c. leukemia 

d. talasemia

Jawaban : A

217. Ciri-ciri darah seperti:

1. mempunyai inti

2. mengandung hemoglobin

3. dibentuk dalam sumsum tulang merah

4. menghancurkan kuman

Ciri-ciri yang dimiliki sel darah merah adalah ....

a. nomor 1 dan 2 

b. nomor 3 dan 4

c. nomor 2 dan 3 

d. nomor 1 dan 4

Jawaban : C

218. Unsur-unsur yang penting dalam proses pembekuan darah seperti di bawah ini, kecuali ....

a. fibrinogen 

b. leukosit

c. trombosit 

d. ion Ca++

Jawaban : B

219. Dinding pada jantung yang paling tebal adalah dinding pada ....

a. serambi kiri 

b. bilik kiri

c. serambi kanan 

d. bilik kanan

Jawaban : B

Download di Aplikasi Lebih Mudah

Rapi dan Siap Cetak, Klik Disini untuk Download Aplikasi

Modul untuk Bimbel / Materi Belajar Sekolah TK SD SMP SMA lebih lengkap dan lebih mudah di Aplikasi Produk Aqila Klik Disini untuk Download

 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 

 

 

 

 

 

 Bimbel Aqila Magelang

Bimbel Aqila Magelang

Offline di Magelang
Online di Indonesia

Tanjunganom Banjarnegoro Mertoyudan Magelang
WhatsApp 085640451319
Daftar Video dan Modul Belajar Lainnya bisa di download di Aplikasi Klik Disini
Daftar Harga Les di Bimbel Aqila Magelang
 

Bimbel SD 8 Sesi


  • Privat di Bimbel - Rp 240K
  • Privat di Rumah - Rp 280K
  • Private Online - Rp 280K
  • Kelompok di Bimbel - Rp 100K 

 

Bimbel SMP 8 sesi


  • Privat di Bimbel - Rp 280K
  • Privat di Rumah - Rp 320K
  • Privat Online - Rp 280K
  • Kelompok di Bimbel - Rp 115K 

 

Bimbel SMA 8 Sesi


  • Privat di Bimbel - Rp 400K
  • Privat di Rumah - Rp 400K
  • Privat Online - Rp 400K
 
SBMPTN - UTBK - Saintek - 17 Sesi
Privat di Bimbel / Online - Rp 1.360K


SBMPTN - UTBK - Soshum - 12 Sesi
Privat di Bimbel / Online - Rp 1.200K

Privat Mengaji
  • di Bimbel Rp 20K/45 menit
  • di Rumah Rp 35K/45 menit
 
Pendaftaran - Rp 50K
WhatsApp 085640451319

 

 
 
 

Aplikasi Absen Bimbel

Aplikasi Android Absensi sederhana untuk Les di Bimbel maupun Privat di rumah dilengkapi Notifikasi dalam bentuk WhatsApp ke Ortu.
Absen dilakukan oleh Tutor dengan memilih Siswa, lalu bisa ditambahkan keterangan baik Nilai Proses, Materi atau repot apa yang terjadi selama les.
 
Fungsi
  • Rekap Bulanan Absen per Tutor bisa digunakan sebagai acuan penggajian
  • Rekap Absen per Siswa bisa digunakan sebagai acuan pembayaran
  • Rekap Absen Harian
  • Notifikasi dalam bentuk WhatsApp ke Ortu dan Siswa lengkap dengan Keterangan seperti Nilai Proses atau Materi yang di input oleh tutor saat Absen.
  • Eksport data Absen per Siswa atau Tutor dalam bentuk Text lebih mudah tanpa harus buka di excel.
Digunakan untuk
  • Bimbel yang membutuhkan Rekapitulasi Absen untuk melengkapi kegiatan Les.
  • Bimbel yang belum memiliki Komputer dan Wifi karena semua kegiatan cukup dilakukan dengan HP.
Kelemahan
  • Hanya tersedia di HP Android
  • Belum bisa Import data secara langsung, Untuk itu Kami bisa bantu Import apabila lebih dari 30 siswa. Gratis untuk sekali Import yaa.., Selanjutnya ada Biaya 50 ribu per sekali Import. Syarat! sudah dalam bentuk excel file kirimkan melalui WhatsApp.
 
Contoh Aplikasi Download dan Install 
 
Mencoba Login jadi Admin
  • Nomor HP Bimbel 012345678910
  • Nomor HP 012345678910
  • Password 12345
 
Login Jadi Tutor
Untuk mencoba menjadi Tutor silahkan input data Tutor dengan Data diri Anda Sendiri dan silahkan login dengan HP lain.
Untuk mencoba jadi siswa silahkan input data siswa dengan Nomor HP lain (Siswa Tidak perlu Install).
 
Video Penjelasan Klik Disini
 

Ada 2 Paket Pembelian yang bisa dipilih

 
Paket Ekonomis, 
 
  • Rp 100 ribu 
  • Sudah termasuk Kuota 3000 Notifikasi WA
  • Selanjutnya Rp 20 per Notifikasi WA
  • memakai Aplikasi yang sudah ada.
 
Aplikasi Server WhatsApp Mandiri,
 
  • Harga 3 jt
  • Sudah termasuk Kuota 20.000 Notifikasi WA
  • Sudah termasuk HP untuk Server (Harga HP sekitar 1,3 jt an)
  • Selanjutnya Rp 10 per Notifikasi WA untuk biaya database.
  • Dengan adanya server WhatsApp sendiri, Chat WA Masuk bisa terpantau di Komputer.
  • lama pembuatan 15 s.d. 30 hari.
  • Syarat menyediakan HP Android os.7.+ yang akan hidup 24 jam online di lokasi Anda sendiri yang bertugas menerima data dan mengirim dalam bentuk WhatsApp.
  • Video Penjelasan Server WA Klik Disini
 
Asumsi Biaya Notifikasi
  • Untuk Bimbel 50 siswa biaya Notif WA Bulanan sekitar Rp 12 ribuan. 
 
WhatsApp 081391005464
 
 
 
  

Aplikasi Bimbel

 
Fungsi Utama
  • Database Siswa dan Tutor.
  • Pencatatan Kehadiran, Pembayaran, Jadwal dan Nilai.
  • Admin buka dalam bentuk Website, Untuk Siswa dan Tutor buka di Aplikasi Android.
  • Pencarian Cepat Status Siswa (Menunggak Bayar dan Hadir Terakhir Kapan).
  • Absen Siswa dilakukan di HP Tutor (Login), dan akan dikirimkan Notif ke Ortu bahwa siswa telah hadir, begitu pula dengan Pembayaran dan Nilai.
  • Broadcast Info seperti Jadwal, Tidak masuk Les dll.
 
Ada 2 Paket yg bisa dipilih 
  • Aplikasi Go Bimbel - Harga Rp 300 ribu
  • Aplikasi Android dengan Nama Bimbel Sendiri - Harga 1,3 juta - lama pembuatan 15 harian
 
Contoh Aplikasi Bimbel untuk Simulasi
Admin, Ketik contohadmin.aqilacourse.net dengan Google Chrome di Laptop
Nomor HP  1   Password 1
 
Siswa dan Tutor. buka di Aplikasi Androidnya Download dan Install
 
Biaya Berjalan
  • Biaya Tahunan Rp 100 ribu
  • Biaya Info Rp 20/kirim (Optional)
Video Penjelasan Penggunaan Klik Disini
 
Setelah Pembayaran
Anda akan mendapat Akun ke gobimbel.net dan  Aplikasi Android Go Bimbel
 
WhatsApp 081391005464
 
 
 
 

Aplikasi Admin Rental Mobil

 
Fungsi :
  • Booking Mobil oleh Admin / Agen
  • Data Mobil Keluar Hari ini
  • Pencarian Mobil yg Ready
  • Rekap Setoran Harian, Rekap Bulanan
  • Bisa dibuka di Banyak HP dgn Data yg Sama
 
Download Aplikasi Administrasi Rental Mobil - Klik Disini
  
Coba Login jadi Admin
  • HP Pemilik 012345678910
  • Nomor HP 012345678910
  • Password 12345
 
Harga
  • Memakai Aplikasi yg sudah ada Rp 400 rb akan mendapatkan Akun untuk Login Jumlah Mobil dan Agen tidak terbatas.
  • Aplikasi Sendiri dengan Nama Rental Sendiri Rp 2,5 juta (Lama pembuatan sekitar 15 hari)
  • Aplikasi Master bisa menjual lagi Akun di dalam Aplikasi Rp 7 juta (lama pembuatan sekitar 30 hari)
 
Info Lengkap - Klik Disini
WhatsApp 081391005464
 
 
 
 

Modul Bimbel Kurikulum Merdeka Download Gratis dalam bentuk PDF

Modul Bimbel Kurikulum Merdeka Download Gratis dalam bentuk PDF Tidak perlu basa-basi langsung klik aja link-link berikut, file ada di Googl...

Arsip Blog