Download di Aplikasi Lebih Mudah
Rapi dan Siap Cetak, Klik Disini untuk Download Aplikasi
Modul untuk Bimbel / Materi Belajar Sekolah TK SD SMP SMA lebih lengkap dan lebih mudah di Aplikasi Produk Aqila Klik Disini untuk Download
GELOMBANG
1. Suatu
gelombang merambat dengan persamaan y = 0,08 Sin p(2t – 0,2x).
Jika y dan x dalam meter dan t dalam detik, maka besar frekuensi dan
panjang gelombang masing-masing adalah...
a. 1 Hz dan 10 m
b. 2
Hz dan 10 m
c. 3 Hz
dan 10 m
d. 1 Hz
dan 2,5 m
e. 1 Hz
dan 0,4 m
Jawaban
:A
2. Sebuah gelombang berjalan dengan
persamaan y = 0,02 sin ( 50 t + x ) m,
Dari persamaan gelombang tersebut pernyataan yang benar adalah….
(1)
frekuensi gelombangnya 25 Hz
(2)
panjang gelombangnya 2 m
(3)
cepat rambat gelombang 50 m/s
(4)
dua titik yang berjarak 50 m sefase
a. 1, 2 dan 3
b. 1 dan 3
c. 2 dan 4
d. 4 saja
e. 1, 2, 3, dan 4
Jawaban
: E
3. Sebuah bandul sederhana yang panjang
talinya 2,5 meter. Diayunkan pada
daerah yang percepatan gravitasinya 10 ms-2. Besar frekuensi bandul tersebut adalah
... Hz
a. p
b.
c.
d.
e. 3p
Jawaban
: A
4. Seutas tali yang panjangnya 4 m
digetarkan sehingga terbentuk 8 buah gelombang transversal dalam waktu 40 s.
Amplitudo gelombang tersebut 6 cm. Persamaan gelombang berjalan tersebut adalah....
a. y = 0,06 sin (0,4t – 0,5x)
b. y = 0,06 sin (10t + 4x)
c. y = 0,06 sin (10t – 0,5x)
d. y = 0,06 sin (4t + 0,4x)
e. y = 0,06 sin (0,4t – 4x)
Jawaban
: E
5. Gelombang
berjalan merambat pada tali ujung tetap dilukiskan seperti pada diagarm
dibawah.
Jika
jarak AB = 6 m ditempuh dalam selang waktu 0,25 s, maka simpangan titik P
memenuhi persamaan ....
a.
b.
c.
d.
e.
Jawaban
: A
6. Grafik gelombang transversal
terlihat pada gambar
Cepat rambat gelombang pada
grafik di atas adalah.…
a. 1 m/s
b. 3 m/s
c. 4 m/s
d. 10 m/s
e. 20 m/s
Jawaban
: D
KISI DEFRAKSI
1. Sebuah
kisi difraksi disinari cahaya monokromatis dengan panjang gelombang l = 6000 Ã…. Jika
jarak antara layar dengan celah 3,2 m dan
jarak dua garis terang berurutan yang terbentuk pada layar 9,6 mm, maka
banyaknya kisi tiap cm adalah....
a. 5000 kisi
b. 5500
kisi
c. 6000
kisi
d. 6600
kisi
e. 7000
kisi
Jawaban
:A
2. Sebuah
celah ganda disinari dengan cahaya yang panjang gelombangnya 640 nm. Sebuah
layar diletakkan 1,5 m dari celah. Jika jarak kedua celah 0,24 mm, maka jarak dua pita terang yang
berdekatan adalah ....
a.
4,0 mm
b.
6,0 mm
c.
8,0 mm
d.
9,0 mm
e.
9,6 mm
Jawaban
: C
3. Pada percobaan
Young digunakan dua celah sempit yang berjarak 0,3 mm satu dengan lainnya. Jika
jarak layar dengan celah 1 m dan jarak garis terang pertama dari terang pusat
1,5 mm, maka panjang gelombang cahaya adalah ….
a. 4,5×10–3 m d. 4,5×10–6 m
b.
4,5×10–4 m e. 4,5×10–7
m
c.
4,5×10–5 m
Jawaban
: D
4. Pada percobaan interferensi Young dua
celah disinari dengan cahaya monokromatis (l = 6000 Ã…). Jika jarak antara layar dengan celah 3,2 m,
jarak dua garis terang pola interferensi yang terbentuk pada layar 9,6 mm. maka
jarak dua celah sejajar tersebut adalah ...
a. 1 ´ 10-7 m
b. 5 ´ 10-5 m
c. 2 ´ 10-4 m
d. 2 ´ 106 m
e. 2 ´ 109 m
Jawaban
: C
5. Pada
percobaan interferensi Young dua celah disinari dengan cahaya monokromatis (l = 6000 Ã…).
Jika jarak antara layar dengan celah 3,2 m, jarak dua garis terang pola
interferensi yang terbentuk pada layar 9,6 mm. maka jarak dua celah sejajar
tersebut adalah ...
a. 2 ´ 10-10 m
b. 5 ´ 10-5 m
c. 2 ´ 10-4 m
d. 2 ´ 106 m
e. 2 ´ 109 m
Jawaban
: C
6. Seberkas cahaya monokromatis panjang
gelombang 6 x 10-6 m datang pada celah ganda young yag
lebarnya 0,2 mm. Pola yang dihasilkan ditangkap oleh layar yang berjarak 1 m
dari celah tersebut. Jarak antara dua buah garis gelap yang berdekatan adalah
...
a. 0,25 cm
b. 0,3 cm
c. 2,0 cm
d. 2,5 cm
e. 3,0 cm
Jawaban
: E
7. Seberkas cahaya yang melalui kisi
difraksi dengan K celah/cm menghasilkan spektrum garis terang orde kedua yang
membentuk sudut 30° terhadap garis normalnya. Jika panjang gelombang cahaya
yang digunakan 5 x 10-7 meter, maka nilai K adalah ....
a. 1000
garis/cm
b. 2000
garis/cm
c. 4000
garis/cm
d. 5000
garis/cm
e. 6000
garis/cm
Jawaban
: A
8. Pada percobaan Young digunakan 2 celah
sempit yang berjarak 2 mm satu sama lain dan layar yang dipasang 1 m dari celah
tersebut. Jika dihasilkan terang kedua pada jarak 0,5 mm dari terang pusat,
maka panjang gelombang cahaya yang digunakan adalah ........
a. 2,5 x 10 – 7 m
b. 3,3 x 10 – 7 m
c. 5,0 x 10 – 7 m
d. 1,0 x 10 – 6 m
e. 5,0 x 10 – 5 m
Jawaban
: D
9. Untuk
menentukan panjang gelombang sinar monokhromatik digunakan percobaan Young yang
data-datanya sebagai berikut:
Ø jarak antara kedua celah
= 0,3 mm
Ø jarak celah ke layar = 50
cm
Ø jarak antara garis gelap
ke-2 dengan garis gelap ke-3 pada layar = 1 mm
Panjang
gelombang sinar monokhromatik tersebut adalah …
a. 400 nm
b. 480 nm
c. 500 nm
d. 580 nm
e. 600 nm
Jawaban
: E
BUNYI
1. Seorang pengendara sepeda motor memacu
kendaraannya dengan kelajuan v1 karena dikejar mobil patroli yang
bergerak dengan kelajuan v2 sambil membunyikan sirine dengan
frekuensi f2. Jika kelajuan bunyi di udara adalah v, maka frekuensi
bunyi yang didengar oleh pengendara sepeda motor adalah ....
a.
b.
c.
d.
e.
Jawaban
: D
2. Sebuah
Ambulan bergerak mendekati pengamat dengan kecepatan 40 ms-1 sambil
membunyikan sirine dengan frekuensi 900 Hz.
Jika Pengamat mendekati ambulan dengan kecepatan 20 ms-1 dan
cepat rambat bunyi di udara 340 ms-1, maka frekuensi yang didengar oleh pengamat
adalah....
a. 920 Hz
b. 1080 Hz
c.
1120 Hz
d.
1220 Hz
e.
1320 Hz
Jawaban
:B
3. Seseorang
berdiri di pinggir jalan, sebuah mobil bergerak menjauhi orang tadi dengan
kecepatan 20 m/s sambil membunyikan klakson yang berfrekuensi 400 Hz. Jika
cepat rambat bunyi di udara pada saat itu
380 m/s. maka frekuensi klakson yang didengar oleh orang tadi adalah ....
a. 340 Hz
b. 360 Hz
c. 380 Hz
d. 400 Hz
e. 420 Hz
Jawaban
: C
4. Sebuah sumber
bunyi dengan frekuensi 918 Hz, bergerak mendekati seorang pengamat dengan
kecepatan 34 m s–1. Kecepatan rambat bunyi di udara 340 m s–1.
Jika pengamat bergerak dengan kecepatan 17 m s–1 searah dengan gerak
sumber bunyi, maka frekuensi yang didengar oleh pengamat adalah …
a.
620 Hz
b.
934 Hz
c.
969 Hz
d.
1.194 Hz
e.
1.220 Hz
Jawaban
: C
5. Mobil pemadam
kebakaran bergerak dengan laju 60 m/s melewati kerumunan orang di tepi jalan.
Jika frekuensi sirene 800 Hz dan cepat rambat bunyi diudara 340 m/s (anggap
udara tidak bergerak), maka orang berkerumun akan mendengar bunyi sirene pada
frekuensi ....
a.
400 Hz
b. 550 Hz
c. 600 Hz
d. 680 Hz
e. 725
Hz
Jawaban
: D
6. Suatu sumber bunyi bergerak relatif
terhadap pendengar yang diam. Bila cepat rambat bunyi diudara 325 m/s dan
kecepatan sumber 25 m/s, maka perbandingan frekuensi yang diterima pendengan
itu pada saat bunyi mendekati dan menjauhi adalah....
a.
5 : 6
b.
5 : 4
c.
6 : 7
d.
6 : 5
e.
7 : 6
Jawaban
: E
7. Titik P berjarak 2 meter dari sumber
bunyi dan intensitas gelombang di P 900 Watt/m². Hitunglah intensitas gelombang
di titik Q yang berjarak 6 meter dari sumber bunyi ....
a. 100
Watt/m²
b. 200
Watt/m²
c. 300
Watt/m²
d. 500
Watt/m²
e. 900
Watt/m²
Jawaban
: A
8. Titik A dan B masing-masing
berada pada jarak 4 m dan 9 m dari sebuah sumber bunyi. Jika IA dan
IB masing-masing adalah intensitas bunyi di titik A dan titik B, maka IA
: IB adalah ….
a. 3 : 2
b. 4 : 9
c. 9 : 4
d. 16 : 81
e. 81 : 16
Jawaban
: E
9. Perhatikan Tabel !
No. |
Sumber Bunyi |
Taraf Intensitas (dB) |
1. |
Ambang Pendengaran |
0 |
2. |
Bisik-bisik |
10
- 20 |
3. |
Bersiul |
20 |
4. |
Percakapan Normal |
60 |
5. |
Lalulintas Ramai |
70 - 80 |
6. |
Petir (Geledek) |
110 |
7. |
Ambang Perasaan |
120 |
8. |
Senapan Mesin |
130 |
9. |
Ledakan (bom) |
160 |
Berdasarkan
tabel tersebut, prediksikan suasana ruang kelas dengan jumlah 40 orang dan tiap
dua orang siswa sedang mengobrol pada suara normal adalah seperti . . .
a. Lalulintas ramai
b. Lalulintas yang sangat ramai
c. Suara petir/geledek
d. Di Ambang perasaan
e. Suara senapan mesin
Jawaban
: A
10. Gelombang bunyi menyebar dari sumbernya ke
segala arah sama rata. Titik A berjarak a1 dari sumber dan titik B
berjarak a2 dari sumber. Jika a1 = 1,5 a2 maka
perbandingan intensitas bunyi yang diterima titk A dengan yang diterima titik B
adalah....
a. 1 : 1,5
b. 1 : 3
c. 1 : 9
d. 4 : 9
e. 9 : 4
Jawaban
: E
11. Gelombang bunyi merambat dari sumbernya
dengan energi 50 π J mengenai bidang
lingkaran yang berdiameter 10 cm selama 2 s, maka nilai intensitas bunyi pada
bidang tersebut adalah....
a. 2,5 x 10 2 W.m-2
b. 5,0 x 10 2
W.m-2
c. 2,5 x 10 3
W.m-2
d. 5,0 x 10 3
W.m-2
e. 2,5 x 10 4 W.m-2
Jawaban
: C
12. Intensitas
bunyi sebuah sumber pada jarak 1 meter adalah I watt m2 Jika detektor
(alat ukur) intensitas di geser sehingga intensitas menjadi ½ I watt m2 dan √2 =1,41, maka jarak pergeseran detektor
adalah.…
a.
0,25 meter
b.
0,41 meter
c.
0,50 meter
d.
0,75 meter
e.
1,41 meter
Jawaban
: E
13. Titik A dan B masing-masing berada pada
jarak 10 m dan 100 m dari sebuah sumber bunyi. Jika di titik A terdengar Taraf
Intensitasnya 60 dB, maka di titik B akan terdengar Taraf Intensitas sebesar
....
a. 20 dB
b. 30 dB
c. 40 dB
d. 60 dB
e. 80 dB
Jawaban
: C
14. Intensitas bunyi mesin jahit
yang sedang bekerja adalah 10–9 W m–2. Jika intensitas
ambang bunyi adalah 10-12 W m-2, maka taraf intensitas
bunyi dari 10 mesin jahit yang sedang bekerja bersama-sama adalah.…
a. 400 dB
b. 300
dB
c. 40
dB
d. 30
dB
e. 3
dB
Jawaban
: C
15. Sebuah alat
pengukur intensitas bunyi diletakkan sejauh 5 m dari sumber bunyi ,intensitas
yang terbaca 5 × 10-6 watt m–2.
Apabila alat dipindahkan sehingga jarak dari sumber menjadi 10 m, maka
intensitas bunyi terbaca adalah ….
a. 1,25 × 10–6 W m-2
b.
1,50 × 10–6 W m-2
c.
2,00 × 10–6 W m-2
d.
2,50 × 10–6 W m-2
e.
4,00 × 10–6 W m-2
Jawaban
: A
16. Jarak
seorang pengamat A ke sumber gempa dua kali jarak pengamat B ke sumber gempa.
Apabila intensitas gempa di pengamat B 8,2 x 104 W/m2,
berarti intensitas gempa di A sebesar ....
a.
2,05 x 10 4 W/m2
b.
4,10 x 10 4 W/m2
c.
8,20 x 10 4 W/m2
d.
1,64 x 10 4 W/m2
e.
2,00 x 10 4 W/m2
Jawaban
: A
Download di Aplikasi Lebih Mudah
Rapi dan Siap Cetak, Klik Disini untuk Download Aplikasi
Modul untuk Bimbel / Materi Belajar Sekolah TK SD SMP SMA lebih lengkap dan lebih mudah di Aplikasi Produk Aqila Klik Disini untuk Download
Tidak ada komentar:
Posting Komentar