Minggu, 31 Oktober 2021

Tips mudah memahami isi bacaan

Tips mudah memahami isi bacaan


1. Pahami betul tujuan Anda membaca buku

Sebelum membaca sebaiknya Anda memahami betul tujuan Anda dalam membaca. Karena adakalanya tujuan membaca antara satu orang dan orang lain berbeda. 

Contoh seorang mahasiswa membaca buku karena dia mendapat tugas dari kampus. Sedangkan yang lain membaca buku untuk mengisi waktu luang. Namun apapun itu, tujuan utama membaca buku adalah memahami isi buku. Memahami di sini bisa keseluruhan atau hanya sebagian saja. Hal yang semacam ini harus Anda tetapkan dari awal supaya Anda lebih fokus pada pokok bahasan yang sudah Anda tetapkan sebelumnya.


2. Lakukan survei terhadap isi buku

Setelah menetapkan tujuan selanjutnya Anda melakukan survei terhadap buku yang akan Anda baca. Dalam hal ini Anda bisa memanfaatkan daftar isi. Kenapa daftar isi? Karena pada umumnya penulis sudah mengklasifikasikan isi buku tersebut dalam daftar isi. 

Dengan tujuan supaya para pembaca  lebih mudah melihat garis besar isi sebuah buku.

Daftar isi biasanya juga memberikan gambaran seluk beluk buku yang akan Anda baca. 

Ia menjelaskan bagian-bagian utama bab-babnya, dan sub-subnya. Dengan memanfaatkan daftar isi ini kita akan lebih mudah melakukan survei isi dari sebuah buku.


3. Munculkan pertanyaan-pertanyaan

Setelah melakukan survei terhadap buku, kemudian buatlah pertanyaan-pertanyaan tentang buku tersebut. Contoh saya pernah membaca buku tentang Speed Reading. Setelah melakukan survei saya membuat sebuah pertanyaan seperti ini, Apa manfaat speed reading buat seorang pembaca? Apa saja yang harus diperhatikan dalam speed reading? Kapan waktu yang tepat untuk speed reading?

Bagaimana teknik latihan speed reading? Bagaimana mengukur kemampuan speed reading? Berapa lama umumnya seseorang menguasai kemampuan speed reading?

Pertanyaan-pertanyaan di atas hanyalah contoh dari beberapa pertanyaan yang pernah saya buat saat membaca buku yang berjudul speed reading. Dengan begitu terbukti saya lebih mudah memahami isi buku tersebut.


4. Bacalah sesuai dengan tujuan yang sudah Anda tetapkan

Setelah Anda menetapkan tujuan, melakukan survey dan membuat pertanyaan, langkah selanjutnya Anda harus membaca sesuai tujuan yang telah Anda tetapkan. Kalau misalnya Anda sudah menetapkan tujuan hanya ingin mempelajari bagian tertentu saja, dan setelah Anda survey bagian itu tidak terhubung dengan bab yang lain, maka Anda bisa memulai membaca pada bab tersebut.

Hal ini akan berbeda jika Anda ingin memahami seluruh isi buku. Jika hal ini yang ingin kita lakukan maka, kita harus membaca buku itu. Usaha ini akan lebih baik jika Anda memiliki kemampuan membaca cepat.  Untuk mendapatkan pemahaman yang baik, buku itu minimal kita ulang sebanyak tiga kali.


5. Catat hal-hal yang tidak Anda pahami

Dalam membaca buku, terkadang kita akan menemukan beberapa hal yang mungkin tidak kita pahami. Dari itulah penting bagi Anda untuk membawa buku catatan dan pensil ketika membaca sebuah buku. Ketika Anda menemukan hal yang tidak Anda pahami, langsung saja Anda tulis hal itu pada buku catatan yang sudah Anda siapkan.

Setelah selesai segeralah mencari jawaban atas apa yang tidak Anda pahami. Caranya mudah, Anda bisa cari rujukan referensi dari buku lain, atau pun menanyakan pada orang yang lebih kompeten.


6. Tulislah Review Anda 

Setelah selesai membaca segeralah tulis review Anda. Sebaiknya Jangan menunggu sampai buku habis Anda baca. Tapi selepas Anda membaca, langsung segera lakukan review. Misalnya dalam  satu hari Anda telah membaca 2 sampai 3 bab. Maka setelah selesai membaca 2 sampai 3 bab tersebut Anda hari segera melakukan review. Review ini dilakukan karena keterbatasan kita dalam mengingat isi bacaan. Mungkin dalam 1-2 hari setelah membaca kita masih ingat, tapi lebih dari itu Anda bisa lupa atas apa yang Anda baca. Dari itulah review adalah bagian penting yang tidak boleh Anda tinggalkan.

Keenam hal di atas pernah saya coba dan hasilnya saya jauh lebih mudah memahami isi bacaan. Saya berharap tulisan ini bisa memberikan manfaat kepada Anda. 


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 

 

 

 

 

 

 Bimbel Aqila Magelang

Bimbel Aqila Magelang

Offline di Magelang
Online di Indonesia

Tanjunganom Banjarnegoro Mertoyudan Magelang
WhatsApp 085640451319
Daftar Video dan Modul Belajar Lainnya bisa di download di Aplikasi Klik Disini
Daftar Harga Les di Bimbel Aqila Magelang
 

Bimbel SD 8 Sesi


  • Privat di Bimbel - Rp 240K
  • Privat di Rumah - Rp 280K
  • Private Online - Rp 280K
  • Kelompok di Bimbel - Rp 100K 

 

Bimbel SMP 8 sesi


  • Privat di Bimbel - Rp 280K
  • Privat di Rumah - Rp 320K
  • Privat Online - Rp 280K
  • Kelompok di Bimbel - Rp 115K 

 

Bimbel SMA 8 Sesi


  • Privat di Bimbel - Rp 400K
  • Privat di Rumah - Rp 400K
  • Privat Online - Rp 400K
 
SBMPTN - UTBK - Saintek - 17 Sesi
Privat di Bimbel / Online - Rp 1.360K


SBMPTN - UTBK - Soshum - 12 Sesi
Privat di Bimbel / Online - Rp 1.200K

Privat Mengaji
  • di Bimbel Rp 20K/45 menit
  • di Rumah Rp 35K/45 menit
 
Pendaftaran - Rp 50K
WhatsApp 085640451319

 

 
 
 

Aplikasi Absen Bimbel

Aplikasi Android Absensi sederhana untuk Les di Bimbel maupun Privat di rumah dilengkapi Notifikasi dalam bentuk WhatsApp ke Ortu.
Absen dilakukan oleh Tutor dengan memilih Siswa, lalu bisa ditambahkan keterangan baik Nilai Proses, Materi atau repot apa yang terjadi selama les.
 
Fungsi
  • Rekap Bulanan Absen per Tutor bisa digunakan sebagai acuan penggajian
  • Rekap Absen per Siswa bisa digunakan sebagai acuan pembayaran
  • Rekap Absen Harian
  • Notifikasi dalam bentuk WhatsApp ke Ortu dan Siswa lengkap dengan Keterangan seperti Nilai Proses atau Materi yang di input oleh tutor saat Absen.
  • Eksport data Absen per Siswa atau Tutor dalam bentuk Text lebih mudah tanpa harus buka di excel.
Digunakan untuk
  • Bimbel yang membutuhkan Rekapitulasi Absen untuk melengkapi kegiatan Les.
  • Bimbel yang belum memiliki Komputer dan Wifi karena semua kegiatan cukup dilakukan dengan HP.
Kelemahan
  • Hanya tersedia di HP Android
  • Belum bisa Import data secara langsung, Untuk itu Kami bisa bantu Import apabila lebih dari 30 siswa. Gratis untuk sekali Import yaa.., Selanjutnya ada Biaya 50 ribu per sekali Import. Syarat! sudah dalam bentuk excel file kirimkan melalui WhatsApp.
 
Contoh Aplikasi Download dan Install 
 
Mencoba Login jadi Admin
  • Nomor HP Bimbel 012345678910
  • Nomor HP 012345678910
  • Password 12345
 
Login Jadi Tutor
Untuk mencoba menjadi Tutor silahkan input data Tutor dengan Data diri Anda Sendiri dan silahkan login dengan HP lain.
Untuk mencoba jadi siswa silahkan input data siswa dengan Nomor HP lain (Siswa Tidak perlu Install).
 
Video Penjelasan Klik Disini
 

Ada 2 Paket Pembelian yang bisa dipilih

 
Paket Ekonomis, 
 
  • Rp 100 ribu 
  • Sudah termasuk Kuota 3000 Notifikasi WA
  • Selanjutnya Rp 20 per Notifikasi WA
  • memakai Aplikasi yang sudah ada.
 
Aplikasi Server WhatsApp Mandiri,
 
  • Harga 3 jt
  • Sudah termasuk Kuota 20.000 Notifikasi WA
  • Sudah termasuk HP untuk Server (Harga HP sekitar 1,3 jt an)
  • Selanjutnya Rp 10 per Notifikasi WA untuk biaya database.
  • Dengan adanya server WhatsApp sendiri, Chat WA Masuk bisa terpantau di Komputer.
  • lama pembuatan 15 s.d. 30 hari.
  • Syarat menyediakan HP Android os.7.+ yang akan hidup 24 jam online di lokasi Anda sendiri yang bertugas menerima data dan mengirim dalam bentuk WhatsApp.
  • Video Penjelasan Server WA Klik Disini
 
Asumsi Biaya Notifikasi
  • Untuk Bimbel 50 siswa biaya Notif WA Bulanan sekitar Rp 12 ribuan. 
 
WhatsApp 081391005464
 
 
 
  

Aplikasi Bimbel

 
Fungsi Utama
  • Database Siswa dan Tutor.
  • Pencatatan Kehadiran, Pembayaran, Jadwal dan Nilai.
  • Admin buka dalam bentuk Website, Untuk Siswa dan Tutor buka di Aplikasi Android.
  • Pencarian Cepat Status Siswa (Menunggak Bayar dan Hadir Terakhir Kapan).
  • Absen Siswa dilakukan di HP Tutor (Login), dan akan dikirimkan Notif ke Ortu bahwa siswa telah hadir, begitu pula dengan Pembayaran dan Nilai.
  • Broadcast Info seperti Jadwal, Tidak masuk Les dll.
 
Ada 2 Paket yg bisa dipilih 
  • Aplikasi Go Bimbel - Harga Rp 300 ribu
  • Aplikasi Android dengan Nama Bimbel Sendiri - Harga 1,3 juta - lama pembuatan 15 harian
 
Contoh Aplikasi Bimbel untuk Simulasi
Admin, Ketik contohadmin.aqilacourse.net dengan Google Chrome di Laptop
Nomor HP  1   Password 1
 
Siswa dan Tutor. buka di Aplikasi Androidnya Download dan Install
 
Biaya Berjalan
  • Biaya Tahunan Rp 100 ribu
  • Biaya Info Rp 20/kirim (Optional)
Video Penjelasan Penggunaan Klik Disini
 
Setelah Pembayaran
Anda akan mendapat Akun ke gobimbel.net dan  Aplikasi Android Go Bimbel
 
WhatsApp 081391005464
 
 
 
 

Aplikasi Admin Rental Mobil

 
Fungsi :
  • Booking Mobil oleh Admin / Agen
  • Data Mobil Keluar Hari ini
  • Pencarian Mobil yg Ready
  • Rekap Setoran Harian, Rekap Bulanan
  • Bisa dibuka di Banyak HP dgn Data yg Sama
 
Download Aplikasi Administrasi Rental Mobil - Klik Disini
  
Coba Login jadi Admin
  • HP Pemilik 012345678910
  • Nomor HP 012345678910
  • Password 12345
 
Harga
  • Memakai Aplikasi yg sudah ada Rp 400 rb akan mendapatkan Akun untuk Login Jumlah Mobil dan Agen tidak terbatas.
  • Aplikasi Sendiri dengan Nama Rental Sendiri Rp 2,5 juta (Lama pembuatan sekitar 15 hari)
  • Aplikasi Master bisa menjual lagi Akun di dalam Aplikasi Rp 7 juta (lama pembuatan sekitar 30 hari)
 
Info Lengkap - Klik Disini
WhatsApp 081391005464
 
 
 
 

Modul Bimbel Kurikulum Merdeka Download Gratis dalam bentuk PDF

Modul Bimbel Kurikulum Merdeka Download Gratis dalam bentuk PDF Tidak perlu basa-basi langsung klik aja link-link berikut, file ada di Googl...

Arsip Blog