KELAS 4 SD MAPEL IPA
LATIHAN SOAL BAB 2
BAGIAN TUBUH TUMBUHAN
1. Di bawah ini yang termasuk fungsi batang adalah ….a. menyerap air
b. membuat makanan
c. menyalurkan air dari akar ke daun
d. saluran masuknya udara
Jawaban :C
2. Batang berkayu umumnya berwarna ….
a. merah
b. hijau
c. kuning
d. coklat
Jawaban :D
3. Pertumbuhan batang mengarah ke ….
a. atas
b. samping
c. bawah
d. depan
Jawaban :B
4. Stomata terdapat pada ….
a. daun
b. akar
c. batang
d. bunga
Jawaban :A
5. Alat kelamin betina pada tumbuhan adalah ….
a. benang sari
b. kelopak
c. putik
d. mahkota
Jawaban :C
6. Di bawah ini yang memiliki tulang daun menjari adalah ….
a. daun rambutan
b. daun singkong
c. daun pandan
d. daun mangga
Jawaban :B
7. Akar serabut dimiliki oleh tumbuhan ….
a. rambutan
b. jagung
c. manggis
d. mangga
Jawaban :B
8. Tempat pembuatan makanan pada tumbuhan terdapat di bagian ….
a. daun
b. akar
c. batang
d. bunga
Jawaban :A
9. Cadangan makanan yang dihasilkan tumbuhan disimpan di dalam ….
a. biji
b. bunga
c. buah
d. tangkai
Jawaban :C
10. Berikut ini yang bukan merupakan bagian tumbuhan adalah ....
a. daun
b. tanah
c. batang
d. akar
Jawaban :B
11. Akar berfungsi sebagai ....
a. tempat menyimpan cadangan makanan
b. pengangkut air dan zat makanan
c. penyerap air dan zat makanan
d. tempat memasak makanan
Jawaban :C
12. Akar yang berfungsi sebagai alat bantu untuk memanjat disebut ....
a. akar napas
b. akar pelekat
c. akar penunjang
d. akar gantung
Jawaban :B
13. Bagian tumbuhan yang berfungsi sebagai pengangkut atau alat transportasi adalah .…
a. daun
b. tanah
c. batang
d. akar
Jawaban :C
14. Tumbuhan yang menyimpan cadangan makanan pada batang adalah ….
a. kentang, sagu, dan tebu
b. padi, jagung, dan sagu
c. pisang, mangga, dan jambu
d. pepaya, tebu, dan ketela pohon
Jawaban :A
15. Peristiwa jatuhnya serbuk sari ke atas kepala putik disebut ....
a. pencangkokan
b. pembibitan
c. pembenihan
d. penyerbukan
Jawaban :D
16. Alat kelamin jantan bunga adalah ....
a. putik
b. mahkota bunga
c. benang sari
d. kelopak bunga
Jawaban :C
17. Bagian bunga yang banyak menentukan keindahan bunga adalah ....
a. tangkai bunga
b. mahkota bunga
c. benang sari
d. kelopak bunga
Jawaban :B
18. Fungsi bagian tumbuhan berikut yang benar adalah ….
a. daun menyimpan cadangan makanan
b. buah menyimpan cadangan makanan
c. akar memasak makanan
d. batang mencari makanan
Jawaban :B
19. Bagian tumbuhan yang berguna untuk menegakkan dan memperkokoh berdirinya tumbuhan adalah ....
a. daun
b. bunga
c. batang
d. akar
Jawaban :C
20. Kambium terdapat pada tumbuhan berbatang ....
a. basah
b. lunak
c. kayu
d. keras
Jawaban :D
21. Pertumbuhan kambium ke arah luar membentuk ….
a. kulit
b. buah
c. kayu
d. biji
Jawaban :A
22. Contoh tumbuhan yang bentuk batangnya persegi adalah ….
a. bambu
b. pepaya
c. sirih
d. kentang
Jawaban :D
23. Perhatikan pernyataan berikut.
1) sebagai alat pernapasan
2) tempat memasak makanan
3) tempat berlangsungnya proses penguapan
4) menyerap air dari tanah
Fungsi daun ditunjukkan oleh nomor ….
a. 1 dan 2
b. 1, 2, 3, dan 4
c. 2 dan 3
d. 1, 2, dan 3
Jawaban :A
24. Daun kebanyakan berwarna hijau karena mengandung ….
a. air
b. oksigen
c. klorofil
d. zat pewarna
Jawaban :C
25. Tumbuhan berbiji tunggal disebut ....
a. monokotil
b. dikotil
c. monoton
d. dikotomi
Jawaban :A
26. Biji jeruk termasuk ….
a. monokotil
b. dikotil
c. monoton
d. dikotomi
Jawaban :B
27. Pernyataan berikut benar, kecuali ....
a. mangga memiliki akar tunggang
b. bayam berbatang kayu
c. mangga termasuk tumbuhan dikotil
d. bayam termasuk tumbuhan monokotil
Jawaban :B
28. Bagian tumbuhan yang berfungsi sebagai tempat menguapkan air adalah ....
a. batang
b. daun
c. akar
d. bunga
Jawaban :B
29. Alat kelamin betina bunga adalah ....
a. biji
b. benang sari
c. putik
d. mahkota bunga
Jawaban :C
30. Makanan pada tumbuhan dibuat pada organ ....
a. daun
b. bunga
c. batang
d. akar
Jawaban :A
31. Alat perkembangbiakan betina pada bunga adalah ....
a. biji
b. benang sari
c. putik
d. lembaga
Jawaban :C
32. Bagian bunga yang berwarna menarik dan mampu menarik perhatian serangga adalah ....
a. mahkota
b. benang sari
c. kelopak
d. putik
Jawaban :A
33. Bagian dari buah yang banyak disukai karena enak rasanya adalah ....
a. biji
b. daging buah
c. kulit
d. tangkai
Jawaban :B
34. Apabila tepung sari jatuh pada kepala putik akan terjadi ....
a. fotosintesis
b. asimilasi
c. penyerbukan
d. pembuahan
Jawaban :C
35. Bagian tubuh tanaman singkong yang berfungsi untuk menyimpan cadangan makanan adalah ....
a. bunga
b. akar
c. daun
d. batang
Jawaban :B
36. Daun pada tumbuhan jagung mempunyai susunan tulang daun ....
a. menyirip
b. menjari
c. sejajar
d. melengkung
Jawaban :C
37. Tumbuhan berikut ini yang memiliki daun majemuk adalah ....
a. mangga
b. belimbing
c. pepaya
d. jambu
Jawaban :C
38. Bagian buah mangga yang kita makan adalah ....
a. biji
b. daun
c. kulit buah
d. daging buah
Jawaban :D
39. Pisang memiliki batang dengan jenis batang ....
a. berkayu
b. basah
c. rumput
d. berkambium
Jawaban :B
40. Tumbuhan yang berbiji belah umumnya mempunyai akar ….
a. serabut
b. isap
c. tunggang
d. gantung
Jawaban :C
41. Contoh tumbuhan yang berbatang, beruas, dan berongga adalah ….
a. padi dan jagung
b. bambu dan padi
c. bambu dan kelapa
d. kelapa dan jagung
Jawaban :B
42. Bagi kehidupan manusia, tumbuhan merupakan ….
a. sumber makanan
b. sumber bahan bakar
c. tempat berteduh
d. bahan dagangan
Jawaban :A
43. Tumbuhan yang berkeping dua mempunyai akar ….
a. serabut
b. isap
c. tunggang
d. gantung
Jawaban :C
44. Daun selalu tumbuh dari ….
a. akar
b. buah
c. batang
d. kelopak
Jawaban :C
45. Bagian pohon pepaya yang dijadikan bahan sayur adalah ….
a. akar
b. batang
c. daun
d. biji
Jawaban :C
46. Daun yang biasa digunakan untuk penyedap masakan adalah ….
a. daun pandan, salam, jeruk
b. daun salam, jambu mete
c. daun jeruk, seledri, pepaya
d. daun pandan, kubis, sawi
Jawaban :A
47. Bagi manusia, batang tumbuhan dapat dibuat ….
a. penopang daun
b. penyimpan makanan
c. bahan meubel
d. bahan alat-alat mobil
Jawaban :C
48. Fungsi utama bunga adalah ….
a. alat perkembangbiakan
b. penyimpan makanan
c. penopang tumbuhan
d. penguapan
Jawaban :A
49. Bagian yang paling indah dari bunga adalah ….
a. putik
c. benang sari
b. mahkota
d. tangkai
Jawaban :B
50. Yang berguna sebagai penopang dan penyimpan cadangan makanan pada tumbuhan adalah ....
a. akar
b. daun
c. batang
d. buah
Jawaban :D
51. Apakah fungsi dari tudung akar?
a. sebagai jalan masuk air ke akar
b. melindungi akar saat menembus tanah
c. sebagai jalan masuk air dan zat hara ke batang
d. tempat menyimpan cadangan makanan
Jawaban :B
52. Akar apakah yang tumbuh dari bagian batang tumbuhan di atas tanah?
a. akar gantung
b. akar pelekat
c. akar napas
d. akar tunjang
Jawaban :A
53. Apakah kegunaan dari akar pelekat?
a. agar dapat menggantung di udara
b. untuk memperkokoh tumbuhan
c. untuk membantu penyerbukan
d. untuk menempel pada tumbuhan lain
Jawaban :D
54. Yang berguna untuk menyerap air dan zat hara di dalam tanah ialah ....
a. batang
b. akar
c. daun
d. kelopak bunga
Jawaban :B
55. Akar tunggang dimiliki oleh ....
a. mangga
b. padi
c. jagung
d. tebu
Jawaban :A
56. Warna hijau pada daun terjadi karena adanya ....
a. oksigen
b. air
c. zat hara
d. klorofil
Jawaban :D
57. Yang merupakan alat kelamin jantan pada bunga ialah ....
a. putik
b. tangkai bunga
c. benang sari
d. mahkota bunga
Jawaban :C
58. Peristiwa jatuhnya serbuk sari ke atas kepala putik disebut ....
a. stomata
b. penyerbukan
c. klorofil
d. perkembangbiakan
Jawaban :B
59. Yang melindungi biji dari pengaruh buruk luar adalah ....
a. akar
b. daun
c. batang
d. buah
Jawaban :D
60. Di antara tanaman berikut yang memiliki akar tunggang adalah . . . .
a. jagung
b. kacang tanah
c. padi
d. pohon mangga
Jawaban :D
61. Bagian tanaman yang berfungsi menyerap air dari dalam tanah adalah . . . .
a. tudung akar
b. bulu akar
c. ujung batang
d. ujung akar
Jawaban :B
62. Air dan mineral dari akar akan sampai ke daun melalui . . . .
a. batang, tunas, daun
b. batang, tangkai daun
c. batang, tangkai daun, tulang daun
d. batang, tunas
Jawaban :C
63. Batang berkayu umumnya keras sehingga tidak digunakan untuk . . . .
a. makanan
b. perabot rumah
c. rangka rumah
d. perabot kantor
Jawaban :A
64. Di halaman sekolah terdapat berbagai tumbuhan, seperti pohon mangga, pisang, kembang sepatu, pacar air, dan jambu.
Tumbuhan yang memiliki batang basah adalah pohon . . . .
a. mangga dan pisang
b. pisang dan kembang sepatu
c. mangga dan jambu
d. pisang dan pacar air
Jawaban :D
65. Tumbuhan dapat membuat makanan karena memiliki . . . .
a. zat warna hijau daun
b. mahkota bunga
c. bulu akar
d. batang berkayu
Jawaban :A
66. Bunga sangat menarik dan indah dipandang mata karena memiliki . . . .
a. mahkota bunga
b. benang sari
c. putik
d. kelopak bunga
Jawaban :A
67. Warna-warni mahkota bunga berguna untuk menarik . . . .
a. manusia
b. burung
c. serangga
d. lebah
Jawaban :D
68. Perhatikan gambar bunga di samping
ini.
Bagian yang berfungsi sebagai alat kelamin jantan adalah . . . .
a. 1
b. 3
c. 2
d. 4
Jawaban :D
69. Fungsi utama bunga untuk membentuk biji karena memiliki . . . .
a. putik dan benang sari
b. putik dan mahkota bunga
c. benang sari dan mahkota bunga
d. kelopak bunga dan mahkota bunga
Jawaban :A
70. Air dan mineral dari akar akan sampai ke bunga melalui . . . .
a. batang dan tunas
b. batang dan daun
c. batang dan tangkai bunga
d. tangkai bunga dan bunga
Jawaban :C
71. Biji tanaman merupakan hasil penggabungan antara . . . .
a. putik dan benang sari
b. putik dan mahkota
c. benang sari dan tangkai bunga
d. mahkota dan tangkai bunga
Jawaban :A
72. Berikut ini, bagian yang berfungsi sebagai penyerap air dan mineral ialah ....
a. batang
b. akar
c. daun
d. buah
Jawaban :B
73. Pada pohon bakau, akar dapat berfungsi sebagai ....
a. penyerap oksigen di udara
b. cadangan makanan
c. tempat fotosintesis
d. calon tumbuhan baru
Jawaban :A
74. Tumbuhan yang memiliki akar serabut ialah ....
a. kacang-kacangan
b. pohon kelapa
c. pohon mangga
d. pohon jeruk
Jawaban :B
75. Daun merupakan tempat melakukan fotosintesis karena ....
a. memiliki tulang daun
b. memiliki serbuk sari
c. memiliki cadangan makanan
d. memiliki klorofil
Jawaban :D
76. Bagian bunga yang dapat menarik perhatian serangga adalah ....
a. tangkai bunga
b. putik
c. mahkota
d. kelopak
Jawaban :C
77. Bagian bunga yang memiliki fungsi sebagai alat kelamin jantan adalah ....
a. putik
b. kelopak
c. benang sari
d. mahkota
Jawaban :C
78. Serangga dapat membantu penyerbukan karena ....
a. benang sari yang menempel pada serangga dapat menempel ke putik bunga lain
b. putik yang menempel pada serangga terbawa dan menempel ke bunga lain
c. serbuk sari yang terbawa serang ga menempel ke kepala putik
d. kepala putik yang terbawa serangga menempel ke bunga lain
Jawaban :C
79. Bagian tumbuhan yang terbentuk dari hasil penyerbukan dan pembuahan adalah ....
a. bunga
b. daun
c. buah dan biji
d. akar
Jawaban :C
80. Berikut ini, yang termasuk ke dalam biji berkeping satu adalah ....
a. biji mangga
b. biji kacang hijau
c. biji jagung
d. biji kacang merah
Jawaban :C
Dapatkan lebih banyak Materi di Download Modul Bimbel Gratis Klik Disini
- KELAS 5 SD MAPEL IPA LATIHAN SOAL BAB 1 FUNGSI ORGAN TUBUH MANUSIA DAN HEWAN Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 4 SD MAPEL IPA LATIHAN SOAL BAB 9 SUMBER DAYA ALAMSoal dan Kunci Jawaban
- KELAS 4 SD MAPEL IPA LATIHAN SOAL BAB 8 KENAMPAKAN PERMUKAAN BUMI DAN LANGITSoal dan Kunci Jawaban
- KELAS 4 SD MAPEL IPA LATIHAN SOAL BAB 7 ENERGI DAN PERUBAHANYA Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 4 SD MAPEL IPA LATIHAN SOAL BAB 6 GAYA Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 4 SD MAPEL IPA LATIHAN SOAL BAB 5 BENDA DAN SIFATNYA Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 4 SD MAPEL IPA LATIHAN SOAL BAB 4 HUBUNGAN ANTAR MAKHLUK HIDUP Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 4 SD MAPEL IPA LATIHAN SOAL BAB 3 PENGELOMPOKAN HEWAN Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 4 SD MAPEL IPA LATIHAN SOAL BAB 2 BAGIAN TUBUH TUMBUHAN Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 3 SD MAPEL IPA LATIHAN SOAL BAB 8 SUMBER DAYA ALAM Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 3 SD MAPEL IPA LATIHAN SOAL BAB 7 CUACA KUNCI JAWABAN Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 3 SD MAPEL IPA LATIHAN SOAL BAB 6 PERMUKAAN BUMI Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 3 SD MAPEL IPA LATIHAN SOAL BAB 5 GERAK BENDA DAN ENERG ISoal dan Kunci Jawaban
- KELAS 3 SD MAPEL IPA LATIHAN SOAL BAB 4 BENDA DAN SIFATNYA Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 3 SD MAPEL IPA LATIHAN SOAL BAB 3 KESEHATAN LINGKUNGAN Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 3 SD MAPEL IPA LATIHAN SOAL BAB 2 PERTUMBUHAN PADA MAKHLUK HIDUP Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 3 SD MAPEL IPA LATIHAN SOAL BAB 1 MAKHLUK HIDUP Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 6 SD MAPEL MATEMATIKA LATIHAN SOAL BAB III LUAS DAN VOLUME Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 6 SD MAPEL MATEMATIKA LATIHAN SOAL BAB II DEBIT Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 6 SD MAPEL MATEMATIKA LATIHAN SOAL BAB I BILANGAN BULAT Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 5 SD MAPEL MATEMATIKA LATIHAN SOAL BAB 5 VOLUME KUBUS DAN BALOK Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 5 SD MAPEL MATEMATIKA LATIHAN SOAL BAB 4 LUAS TRAPESIUM DAN LAYANG-LAYANG Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 5 SD MAPEL MATEMATIKA LATIHAN SOAL BAB 3 SATUAN UKURAN Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 5 SD MAPEL MATEMATIKA LATIHAN SOAL BAB 2 KPK DAN FPB Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 5 SD MAPEL MATEMATIKA LATIHAN SOAL BAB 1 OPERASI HITUNG Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 4 SD MAPEL MATEMATIKA LATIHAN SOAL BAB 8 GEOMETRI Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 4 SD MAPEL MATEMATIKA LATIHAN SOAL BAB 7 BILANGAN ROMAWI Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 4 SD MAPEL MATEMATIKA LATIHAN SOAL BAB 5 BILANGAN BULAT Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 4 SD MAPEL MATEMATIKA LATIHAN SOAL BAB 3 PENGUKURAN (SUDUT, PANJANG DAN BERAT) Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 4 SD MAPEL MATEMATIKA LATIHAN SOAL BAB 2 KELIPATAN DAN FAKTOR Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 4 SD MAPEL MATEMATIKA LATIHAN SOAL BAB 1 OPERASI HITUNG Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 3 SD MAPEL MATEMATIKA LATIHAN SOAL BAB 5 LUAS DAN KELILING Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 3 SD MAPEL MATEMATIKA LATIHAN SOAL BAB 4 BANGUN DATAR Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 3 SD MAPEL MATEMATIKA LATIHAN SOAL BAB 3 PECAHAN SEDERHANA Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 3 SD MAPEL MATEMATIKA LATIHAN SOAL BAB 2 PENGUKURAN KUNCI JAWABAN Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 3 SD MAPEL MATEMATIKA LATIHAN SOAL BAB 1 BILANGAN KUNCI JAWABAN Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 6 SD MAPEL IPS LATIHAN SOAL BAB 6 KEGIATAN EKSPOR IMPOR Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 6 SD MAPEL IPS LATIHAN SOAL BAB 5 PERANAN INDONESIA PADA ERA GLOBALISASI Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 6 SD MAPEL IPS LATIHAN SOAL BAB 4 GEJALA ALAM DI INDONESIA DAN NEGARA-NEGARA TETANGGA Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 6 SD MAPEL IPS LATIHAN SOAL BAB 3 BENUA-BENUA DI DUNIA Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 6 SD MAPEL IPS LATIHAN SOAL BAB 2 KENAMPAKAN ALAM DAN KEADAAN SOSIAL NEGARA-NEGARA TETANGGA Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 6 SD MAPEL IPS LATIHAN SOAL BAB 1 PERKEMBANGAN SISTEM ADMINISTRASI WILAYAH INDONESIA Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 5 SD MAPEL IPS LATIHAN SOAL BAB 8 PERJUANGAN MEMPERTAHANKAN KEMERDEKAAN INDONESIA Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 5 SD MAPEL IPS LATIHAN SOAL BAB 7 PERJUANGAN MEMPROKLAMASIKAN KEMERDEKAAN INDONESIA Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 5 SD MAPEL IPS LATIHAN SOAL BAB 6 PERSIAPAN KEMERDEKAAN INDONESIASoal dan Kunci Jawaban
- KELAS 5 SD MAPEL IPS LATIHAN SOAL BAB 5 PERJUANGAN PADA MASA PENJAJAHAN BELANDA DAN JEPANG Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 5 SD MAPEL IPS LATIHAN SOAL BAB 4 JENIS USAHA DAN KEGIATAN EKONOMI DI INDONESIA Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 5 SD MAPEL IPS LATIHAN SOAL BAB 3 KERAGAMAN SUKU BANGSA DAN BUDAYA INDONESIA Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 5 SD MAPEL IPS LATIHAN SOAL BAB 2 KARAGAMAN KENAMPAKAN ALAM DAN BUATAN DI INDONESIASoal dan Kunci Jawaban
- KELAS 5 SD MAPEL IPS LATIHAN SOAL BAB 1 MENGENAL PENINGGALAN SEJARAH MASA HINDU, BUDDHA, DAN ISLAMSoal dan Kunci Jawaban
- KELAS 4 SD MAPEL IPS LATIHAN SOAL BAB 10 MASALAH SOSIAL Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 4 SD MAPEL IPS LATIHAN SOAL BAB 9 PERKEMBANGAN TEKNOLOGI Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 4 SD MAPEL IPS LATIHAN SOAL BAB 8 KOPERASI Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 4 SD MAPEL IPS LATIHAN SOAL BAB 7 KEGIATAN EKONOMI BERDASARKAN POTENSI DAERAHSoal dan Kunci Jawaban
- KELAS 4 SD MAPEL IPS LATIHAN SOAL BAB 6 SIKAP KEPAHLAWANAN DAN PATRIOTISME Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 4 SD MAPEL IPS LATIHAN SOAL BAB 5 PENINGGALAN SEJARAH Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 4 SD MAPEL IPS LATIHAN SOAL BAB 4 KEANERAGAMAN SUKU DAN BUDAYA SETEMPAT Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 4 SD MAPEL IPS LATIHAN SOAL BAB 3 SUMBER DAYA ALAM KEGIATAN EKONOMI Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 4 SD MAPEL IPS LATIHAN SOAL BAB 2 KETAMPAKAN ALAM DAN RAGAM SOSIAL Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 4 SD MAPEL IPS LATIHAN SOAL BAB 1 PETA Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 3 SD MAPEL IPS LATIHAN SOAL BAB 6 UANG Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 3 SD MAPEL IPS LATIHAN SOAL BAB 5 JUAL BELI Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 3 SD MAPEL IPS LATIHAN SOAL BAB 4 PEKERJAAN Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 3 SD MAPEL IPS LATIHAN SOAL BAB 2 DENAH DAN PETA Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 3 SD MAPEL IPS LATIHAN SOAL BAB 1 LINGKUNGAN SEKITAR KITA Soal dan Kunci Jawaban
- Wujud Zat dan Pemuaian IPA SMP Soal dan Kunci Jawaban
- Kelas 8 IPA Fisika Bab 2 Usaha dan EnergiSoal dan Kunci Jawaban
- Kelas 8 IPA Fisika Bab 3 Tekanan Soal dan Kunci Jawaban
- Kelas 9 IPA Fisika Bab 5 Tata Surya Soal dan Kunci Jawaban
- Kelas 9 IPA Fisika Bab 3 Sumber Arus Listrik Soal dan Kunci Jawaban
- Kelas 8 IPA Biologi Bab 4 Sistem Pernafasan Manusia Soal dan Kunci Jawaban
- Kelas 9 IPA Biologi Bab 2 Sistem Reproduksi Manusia Soal dan Kunci Jawaban
- Kelas 8 IPA Biologi Bab 5 Sistem Peredaran Darah Manusia Soal dan Kunci Jawaban
- Kelas 8 IPA Biologi Bab 3 Sistem Pencernaan Manusia Soal dan Kunci Jawaban
- Kelas 9 IPA Biologi Bab 2 Sistem Koordinasi dan Alat Indra Soal dan Kunci Jawaban
- Kelas 8 IPA Biologi Bab 2 Sistem Gerak pada Manusia Soal dan Kunci Jawaban
- Kelas 9 IPA Biologi Bab 1 Sistem Ekskresi ManusiaSoal dan Kunci Jawaban
- Reaksi Kimia IPA SMP Soal dan Kunci Jawaban
- Kelas 9 IPA Biologi Bab 4 Pewarisan Sifat Soal dan Kunci Jawaban
- Kelas 8 IPA Biologi Bab 1 Pertumbuhan dan Perkembangan Soal dan Kunci Jawaban
- PERUBAHAN MATERI DAN PEMISAHAN CAMPURAN IPA SMPSoal dan Kunci Jawaban
- Kelas 7 IPA Biologi Bab 2 Organisasi Kehidupan Soal dan Kunci Jawaban
- Kelas 7 IPA Biologi Bab 1 Gejala Alam dan Mikroskop.Soal dan Kunci Jawaban
- Kelas 9 IPA Fisika Bab 4 Magnet Soal dan Kunci Jawaban
- Kelas 9 IPA Fisika Bab 1 Listrik Statis Soal dan Kunci Jawaban
- Kelas 9 IPA Fisika Bab 2 Listrik Dinamis, Daya dan Energi Listrik Soal dan Kunci Jawaban
- Kelas 7 IPA Biologi Bab 2 Makhluk Hidup (Klasifikasi) Soal dan Kunci Jawaban
- Kalor IPA SMP Soal dan Kunci Jawaban
- Kelas 8 IPA Biologi Bab 6 Struktur dan Funsgi Jaringan Tumbuhan Soal dan Kunci Jawaban
- Kelas 8 IPA Fisika Bab 1 Hukum Newton Soal dan Kunci Jawaban
- Kelas 8 IPA Fisika Bab 4 Getaran dan Gelombang Soal dan Kunci Jawaban
- Gerak Lurus IPA SMP Soal dan Kunci Jawaban
- Kelas 8 IPA Biologi Bab 6 Fotosisntesis, gerak dan Penyakit Tumbuhan Soal dan Kunci Jawaban
- Kelas 7 IPA Biologi Bab 3 Ekosistem Soal dan Kunci Jawaban
- Kelas 8 IPA Fisika Bab 5 Cahaya Soal dan Kunci Jawaban
- Kelas 9 IPA Biologi Bab 4 Pewarisan Sifat Soal dan Kunci Jawaban
- Kelas 7 IPA Fisika Bab 1 Besaran dan Satuan Soal dan Kunci Jawaban
- Kelas 8 IPA Kimia Bab 2 Bahan Kimia Soal dan Kunci Jawaban
- Kelas 8 IPA Kimia Bab 1 Atom, Molekul dan Senyawa Soal dan Kunci Jawaban
- ASAM BASA GARAM SMP Soal dan Kunci Jawaban
- Kelas 9 IPA Biologi Bab 3 Adaptasi Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 6 SD MAPEL IPA LATIHAN SOAL BAB 9 BUMI DAN ALAM SEMESTA Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 6 SD MAPEL IPA LATIHAN SOAL BAB 8 HEMAT ENERGI Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 6 SD MAPEL IPA LATIHAN SOAL BAB 7 PERPINDAHAN ENERGI Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 6 SD MAPEL IPA LATIHAN SOAL BAB 6 FAKTOR PENYEBAB PERUBAHAN PADA BENDA Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 6 SD MAPEL IPA LATIHAN SOAL BAB 5 HUBUNGAN ANTARA SIFAT HANTARAN DAN KEGUNAAN BENDA Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 6 SD MAPEL IPA LATIHAN SOAL BAB 4 PELESTARIAN MAKHLUK HIDUP Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 6 SD MAPEL IPA LATIHAN SOAL BAB 3 PENGARUH KEGIATAN MANUSIA TERHADAP KESEIMBANGAN LINGKUNGAN Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 6 SD MAPEL IPA LATIHAN SOAL BAB 2 PERKEMBANGAN MAKHLUK HIDUP Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 6 SD MAPEL IPA LATIHAN SOAL BAB 1 CIRI KHUSUS PADA MAKHLUK HIDUP Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 5 SD MAPEL IPA LATIHAN SOAL BAB 7 BUMI DAN ALAM SEMESTA Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 5 SD MAPEL IPA LATIHAN SOAL BAB 6 CAHAYA Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 5 SD MAPEL IPA LATIHAN SOAL BAB 5 GAYA DAN PESAWAT SEDERHANA Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 5 SD MAPEL IPA LATIHAN SOAL BAB 4 BENDA DAN SIFATNYA Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 5 SD MAPEL IPA LATIHAN SOAL BAB 3 PENYESUIAAN DIRI HEWAN DAN TUMBUHAN Soal dan Kunci Jawaban
- KELAS 5 SD MAPEL IPA LATIHAN SOAL BAB 2 TUMBUHAN HIJAU
Modul bimbel 2500 per file
Satu file sama dengan satu tema untuk K13 atau satu Bab untuk KTSP. Khusus kelas 1 SD 1 file = satu sub tema karena file terlalu besar jika dijadikan satu, server Kami belum mampu.Biaya sekali download adalah Rp 2.500 baik itu 1 bab atau 1 tema atau 1 soal MID atau 1 Soal UAS atau 1 soal UKK. Isi Saldo minimal 60 ribu, atau kelipatannya.
Silahkan kunjungi belajar.bimbelaqila.com
Silahkan Klik Daftar, dengan mengisikan Nomor HP Aktif Anda karena password akan di SMS kan ke Nomor HP.
Setelah password diterima, Silahkan Login lalu klik menu tambah saldo.
untuk lebih jelasnya bisa melihat video berikut
Biaya Download
Misal Anda membutuhkan Modul Bimbel K13 SD semester 1, maka Anda hanya mendownload sebanyak 37 file dengan rincian sebagai berikut :- kelas 1 ada 4 tema x 3 subtema = 12 file
- kelas 2 ada 4 tema = 4 file
- kelas 3 ada 4 tema = 4 file
- kelas 4 ada 5 tema = 5 file
- kelas 5 ada 5 tema = 5 file
- kelas 6 ada 5 tema = 5 file
File dalam bentuk Word jadi Anda bisa menambah, mengurangi, mengedit atau mengubah layout disesuaikan dengan layout modul bimbel Anda sendiri.
Silahkan tambahkan Cover sebagai identitas Bimbel untuk menambah kesan profesional.
Untuk membeli Modul ini Anda bisa langsung ke belajar.bimbelaqila.com
Beli Semua Sekalian
Anda juga membeli Semua Modul dikirim dalam bentuk Flashdisk seharga 700 rb, melalui akun bukalapak di Link Klik DisiniPaket Kemitraan Bimbel
Paket Spesial Kemitraan Bimbel
Harga Paket 1,2 jt, Setelah melakukan pembayaran ini, tidak ada pembayaran lagi kecuali Share Profit. Pembelian bisa langsung ke mitraaqila.web.id
Paket Spesial menawarkan sebuah kemitraan bimbel skala menengah yang sudah tersistem. SMS Server yang terhubung dengan software admin membuat Bimbel menjadi Lebih KEREN, karena saat siswa datang Orang Tua akan mendapatkan SMS bahwa siswa telah hadir di Bimbel, begitu juga dengan Jadwal, Pembayaran dan Konfirmasi Ketidakhadiran.
Dalam Paket Spesial ini, Anda juga mendapatkan Modul Bimbel SD SMP K13 KTSP dalam bentuk Word, lengkap dengan soal Mid, UAS, UKK dan UN. Semua Modul tidak dikirim namun di download, namun apabila Anda menghendaki Materi ini dapat dikirim dengan tambahan biaya 100 rb sebagai pengganti biaya Flasdisk 16 GB dan Ongkir.
Ketika Anda berada di Paket Spesial dan Aktif, Anda akan mendapatkan Update Modul secara gratis. Perlu diketahui bahwa Distribusi Modul Kami sudah menggunakan sistem Cloud yang artinya ketika Kami selesai membuat modul maka dalam waktu yang hampir sama, Anda langsung bisa mendownloadnya.
Pemberitahuan adanya Modul Baru, atau Informasi-informasi kemitraan lainnya menggunakan Aplikasi Mandiri yaitu Aplikasi GLAN (Global Aqila Network). Anda bisa mendownload dengan mengetik “Mitra Aqila” di Pencarian PlayStore atau melalui link Klik Disini.
Untuk paket Spesial, ada biaya bulanan sebesar Rp 2.000,- per siswa per bulan, dimana biaya tersebut digunakan untuk membiayai pulsa SMS Server, Update Modul dan Sewa Hosting Domain.
Untuk mengetahui lebih lanjut biaya Shrare Profit itu digunakan untuk Apa ?, Kita akan mencoba menghitung kira-kira berapakah Jumlah SMS per siswa dalam 1 bulan, jika diasumsikan seminggu 3 sesi x 4 minggu maka sama dengan 12 sesi per bulan. Sekali klik kirim, SMS akan dikirimkan ke Siswa dan Ortu sehingga 1 kali kirim = 2 SMS
- SMS Absen 12 kali = 2 x 12 = 24 SMS
- SMS Jadwal 12 kali = 2 x 12 = 24 SMS.
- SMS Konfirmasi kehadiran 12 kali = 2 x 12 = 24 SMS
- SMS Pembayaran = 2 SMS
- SMS menunggak = 2 SMS
- SMS Broadcast 5 kali = 10 SMS
Total perkiraan SMS adalah 86 kali per siswa. Jika dianggap biaya pulsa Rp 20 per SMS
maka 86 SMS x Rp 20 = Rp 1.720,-
maka 86 SMS x Rp 20 = Rp 1.720,-
Apabila Share Profit Rp 2.000,- per siswa maka masih sisa Rp 280,- atau lebih. Sisa share Profit tersebut digunakan untuk membuat Upadate Modul.
Untuk lebih jelasnya tentang Paket Spesial Anda bisa melihat Video Berikut :
Paket Aplikasi Kemitraan Bimbel
Harga Paket Aplikasi 2,2 jt, Tidak ada pembayaran lagi setelah ini kecuali Share Profit. Pembelian bisa langsung ke mitraaqila.web.id
Dalam Paket Aplikasi ini, Kami menawarkan Sebuah Sistem dimana Bimbel Anda mempunyai Aplikasi Mandiri dengan nama Bimbel Anda Sendiri yang dapat diinstal di PlayStore HP Android. Fasilitas ini sangat jarang dimiliki oleh Bimbel bahkan untuk Bimbel-bimbel Besar.
Dalam Paket Aplikasi ini, Anda mendapatkan semua fasilitas yang ada di Paket Spesial yaitu Modul Bimbel SD SMP K13 KTSP dan Software Admin.
Hal yang menjadikan ini sangat Keren adalah Aplikasi Bimbel terhubung ke Aplikasi Admin dan Software Admin (sistem satu Pintu). Dengan sistem ini perubahan jadwal, pembayaran, kehadiran siswa dapat langsung dilihat oleh semua pengguna Siswa, Tutor, Orang tua dalam waktu yang sama (Real Time Data).
Fungsi utama Aplikasi Bimbel adalah Portal Informasi Antara Bimbel dengan Siswa, Orang Tua dan Tutor walaupun ada yang lebih penting yaitu Bimbel menjadi lebih Keren. Bimbel yang Keren meningkatkan peminat Bimbel dan tentu saja meningkatkan penghasilan Bimbel.
Untuk Lebih jelasnya tentang Paket Aplikasi ini, Silahkan melihat video berikut :
Aplikasi Bimbel juga bisa digunakan untuk mengabsen Siswa dan mengirimkan agenda kegiatan les ke Orang Tua dengan lebih cepat, silahkan lihat video berikut untuk penjelasan detilnya
Paket SJB (Sidik Jari Bakat) Kemitraan Bimbel
Harga Paket SJB 5 jt, Tidak ada pembayaran lagi kecuali Share Profit dan atau Jika Kuota SJB Habis. Pembelian bisa langsung ke mitraaqila.web.id
Paket SJB mendapatkan semua fasilitas Paket Spesial dan Paket Aplikasi, ditambah Kuota Sidik Jari Bakat sebanyak 500 kali.
Apa itu Sidik Jari Bakat ?
Tes Bakat melalui sidik Jari, adalah sebuah cara memetakan kondisi otak seseorang dengan melihat jenis pola di ujung sidik jari dan panjang keliling segitiga atd. Sidik Jari Bakat Aqila pada saat tulisan ini dibuat adalah Tes Sidik Jari Bakat satu-satunya yang bisa menampilkan dalam bentuk Angka sehingga bisa dibandingkan dengan orang lain.
Kegiatan Pengambilan data juga cukup mudah yaitu hanya blangko, stampad dan penggaris, tidak perlu scanner yang harganya lumayan mahal dan harus menyediakan laptop khusus hanya untuk mengambil data.
untuk lebih jelasnya silahkan lihat video berikut :
Apabila Anda hanya menginginkan menjadi Agen Sidik Jari Bakat saja, Anda bisa mendaftar melalui sidikjari.aqilacourse.net
Setelah mendapatkan SMS Password Anda langsung bisa Login.
Untuk dapat mencetak hasil, Anda harus mempunyai Kuota Cetak dengan Harga sebagai berikut
- 100 kali 1 jt
- 500 kali 3 jt
- 1000 kali 5 jt
atau bisa melihat harga terbaru di Menu Tambah Saldo Pojok Kanan atas setelah Login.
Apakah saya harus membeli dulu untuk hanya sekedar mencoba ?
Tidak, Anda bisa mencoba sistematika pengambilan data dan mencoba hasilnya melalui Aplikasi, Silahkan download Aplikasinya dengan mengetik Sidik Jari Bakat di PlayStore atau ikuti link Klik Disini
Untuk lebih jelasnya tentang Sidik Jari Bakat Silahkan Lihat Video berikut
Aqila Coding Course
Sistem Penjualan/Pemesanan apapun di sekarang lebih dari 50% secara online. Tentu saja, hal ini akan terus meningkat seiring perkembangan Gadget yang semakin cangih. Apabila Anda mempunyai usaha baik dibidang Produksi maupun Jasa, Meng-Online-kan adalah salah satu cara untuk bisa bertahan.
Kostumisasi 100%, Design Web Sesuai Keingingan Anda, Karena Anda bisa membuat dan merubahnya Sendiri
Pelatihan dimulai dari NOL dan Hanya 36 jam
Kostumisasi 100%, Design Web Sesuai Keingingan Anda, Karena Anda bisa membuat dan merubahnya Sendiri
Pelatihan dimulai dari NOL dan Hanya 36 jam
Setelah mengikuti Pelatihan Anda juga bisa membuka Jasa Pembuatan Website, sehingga pelatihan ini cocok juga untuk Pelajar dan Mahasiswa
Harga Pelatihan Online 3 jt, Silahkan mendaftar di Klik Disini
Apabila masih ada yang ingin ditanyakan silahkan WhatsApps ke 081391005464
Tidak ada komentar:
Posting Komentar